BERITA, 16/01/2023 Tiga Terdakwa dari Anggota Polri Tunjuk Tonic Tangkau Jadi Kuasa Hukum di Perkara Kanjuruhan
Kantor Hukum TAN mendampingi tiga anggota Polri yang menjadi terdakwa di perkara Kanjuruhan
HUKUM, 24/10/2022 Kasus Tragedi Stadion Kanjuruhan, 6 Tersangka Ditahan
Kasus tragedi di Stadion Kanjuruhan pada 1 Oktober 2022, yang menyebabkan ratusan suporter meninggal, Polisi resmi melakukan penahanan.
BERITA, 19/10/2022 Donasi Disalurkan, Golkar Jatim: Simbol Persaudaraan Arek Malang dan Suroboyo
Donasi yang dikumpulkan Partai Golkar untuk korban Tragedi mencapai Rp 587.000.000. Uang tersebut langsung diserahkan kepada Aremania.
NASIONAL, 19/10/2022 Korban Tragedi Kanjuruhan Bertambah Satu Lagi
Korban meninggal dunia akibat tragedi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang kembali bertambah satu, dari 132 menjadi 133 orang, Selasa, 18 Oktober 2022.
NASIONAL, 17/10/2022 Pasca Tragedi Kanjuruhan, Polri Klaim Tidak Akan Gunakan Gas Air Mata
Pasca insiden di Stadion Kanjuruhan yang menewaskan lebih dari 125 orang, Kepolisian RI memastikan tidak akan menggunakan gas air mata
DAERAH, 13/10/2022 Belum Stabil, Rusdi Korban Depresi Tragedi Kanjuruhan Masih Dirawat di RSJ Lawang
Rusdi adalah warga Kabupaten Probolinggo yang jadi korban tragedi Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang. Diduga depresi, Rusdi dirawat di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Lawang, Kabupaten Malang.
DAERAH, 13/10/2022 Hidup Luntang-lantung, Suporter Aremania Ini Bertahan di Stadion Kanjuruhan, Ini Kata Keluarganya
Rusdi, 17 tahun, asal Kertosuko, Kecamatan Krucil, Kabupaten Probolinggo itu hingga kini masih berada di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang.
NASIONAL, 12/10/2022 Arema FC, Korban dan Keluarga Tragedi Kanjuruhan Jalani Trauma Healing
Tragedi Kanjuruhan berdampak pada kondisi psikologis sejumlah pihak. Oleh karena itu, program pemulihan trauma atau trauma healing akan dijalankan.
NASIONAL, 12/10/2022 Bertambah Satu, Korban Meninggal Akibat Tragedi Kanjuruhan Menjadi 132 Orang
Jumlah korban meninggal dunia akibat tragedi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang bertambah satu, dari sebelumnya 131 menjadi 132 orang.
DAERAH, 11/10/2022 Kapolres Malang Duduk Bersimpuh di Lokasi Tragedi Kanjuruhan, Panjatkan Doa untuk Para Korban
Kapolres Malang AKBP Putu Kholis Aryana memanjatkan doa bagi korban Tragedi Kanjuruhan, di Stadion Kanjuruhan,, Kabupaten Malang
NASIONAL, 11/10/2022 Empati Tragedi Kanjuruhan, Personel Polresta Malang Kota Sujud Massal
Aksi empatik dilakukan personel Polresta Malang Kota atas terjadinya tragedi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang yang menewaskan 131 suporter
DAERAH, 09/10/2022 Menko PMK Muhadjir Effendy Rencanakan Bantuan Sosial Bagi Korban Tragedi Kanjuruhan
Kepada wartawan, Menko Muhadjir mengatakan, pihaknya berencana memberikan bantuan sosial jangka panjang dalam bentuk PKH, bagi para korban meninggal Tragedi Kanjuruhan, Malang.
NASIONAL, 09/10/2022 Usai Tragedi Kanjuruhan, Jokowi Nyatakan Indonesia Tak Dijatuhi Sanksi
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan bahwa Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) tidak menjatuhkan sanksi kepada Indonesia usai Tragedi Kanjuruhan di Kabupaten Malang yang merenggut 131 korban jiwa.
OLAHRAGA, 06/10/2022 Dampak Tragedi Kanjuruhan, Semua Kompetisi Sepak Bola di Jatim Dihentikan
Seluruh kompetisi sepak bola di wilayah Jawa Timur dihentikan sementara sebagai dampak dari tragedi di Stadion, Kabupaten Malang pada Sabtu, 1 Oktober 2022.
BERITA, 05/10/2022 Tragedi Kanjuruhan, Wakil Ketua DPRD Jatim Minta Semua Pihak Tak Saling Menyalahkan
Wakil Ketua DPRD Jatim Sahat Tua Simanjuntak mempercayakan pengusutan tragedi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, kepada kepolisian.
DAERAH, 04/10/2022
Kerusuhan Stadion Kanjuruhan Malang
Desak Manajemen Arema FC Perbaiki Aspek Keamanan, Aremania Jember Tarik DiriKomunitas Aremania Jember bersama Bonek Persebaya menggelar malam renungan dan doa bersama di lapangan Alun-alun Jember
DAERAH, 04/10/2022 Enam Remaja Probolinggo Jadi Korban Tragedi Kanjuruhan, Tiga Meninggal Dunia
Kapolres Probolinggo AKBP Teuku Arsya Khadafi menyebutkan total ada enam orang asal Kabupaten Probolinggo yang menjadi korban tragedi Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Sabtu malam, 1 Oktober 2022.
OLAHRAGA, 04/10/2022 Kementerian PPPA Catat 33 Anak Jadi Korban Meninggal Dalam Tragedi Kanjuruhan
Sebanyak 33 dari 125 korban meninggal dalam tragedi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang masih anak-anak.
BERITA, 04/10/2022
Kerusuhan Stadion Kanjuruhan Malang
KOWANI Sampaikan Keprihatinan Jatuhnya Korban Jiwa Perempuan dan Anak dalam Tragedi KanjuruhanKongres Wanita Indonesia (KOWANI) turut menyampaikan keprihatinan mendalam atas Tragedi Kanjuruhan tersebut.
DAERAH, 04/10/2022
Kerusuhan Stadion Kanjuruhan Malang
Supporter Bola di Kota Probolinggo Gelar Doa Bersama untuk Korban Tragedi Kanjuruhan Malang