DAERAH, 29/12/2021 Jelang Tahun Baru 2022, Pemkot Madiun Kembali Atur Jam Malam
Pemkot Madiun kembali mengatur jadwal operasional tempat hiburan malam (THM) dan pusat perbelanjaan selama periode Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru).
DAERAH, 20/12/2021
Ubah Laku
Satgas Covid Jember Batasi Jam Kunjungan Pusat Belanja selama NataruSatgas Covid-19 Jember akan memperketat mobilitas warga di seluruh area publik selama masa libur Natal dan Tahun Baru.
DAERAH, 16/06/2021 Kasus Covid-19 di Situbondo Meningkat, Satgas Berlakukan Jam Malam
Satgas Covid-19 Situbondo, Jawa Timur, menerapkan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) skala mikro setelah ada peningkatan jumlah pasien terpapar Covid-19 dalam dua hari terakhir. Satgas membatasi kerumunan dengan memberlakukan jam malam.
BERITA, 21/01/2021 Belum Bayar Denda Administratif, Pelanggar Prokes di Surabaya Diblokir Kependudukannya
Hasil evaluasi Satgas Covid-19 Kota Surabaya mencatat bahwa pelanggar protokol kesehatan (prokes) didominasi tidak memakai masker dan tidak menjaga kerumunan. Pemblokiran kependudukan pun dilakukan Dispenducapil
DAERAH, 31/12/2020 Dilarang Buka di Malam Tahun Baru, Rumah Makan dan Tempat Hiburan di Jember Diawasi
Pasukan gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, dan Satpol PP serta petugas Dinas Perhubungan Kabupaten Jember diterjunkan langsung untuk mengawasi sejumlah tempat keramaian yang ada di Jember.
BERITA, 30/12/2020 Seluruh Daerah di Jatim Diminta Terapkan Jam Malam hingga 8 Januari
Pemprov Jawa Timur menginstruksikan seluruh Pemda di 38 kabupaten dan kota di Jawa Timur untuk menerapkan jam malam.
BERITA, 29/12/2020 Cegah Penularan Covid, Polda Jatim akan Berlakukan Jam Malam
Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta mengatakan akan ada pemberlakuan jam malam untuk mengantisipasi kerumunan masyarakat terutama pada pergantian akhir tahun nanti.
BERITA, 18/07/2020 Persakmi Apresiasi Kewajiban Rapid Test Pekerja Luar Surabaya dan Jam Malam
Dalam rangka menjamin keselamatan dan kesehatan warga, Perwali Nomor 33 Tahun 2020 sebagai perubahan atas Perwali Nomor 28 Tahun 2020 tentang Pedoman Tatanan Normal Baru pada Kondisi Pandemi Covid-19 di Surabaya telah diterbitkan. Dalam Perwali perubahan itu, salah satu yang diatur dan ditambahkan adalah kewajiban rapid test atau tes swab bagi pekerja luar daerah dan pengaturan jam malam.
DAERAH, 06/06/2020 Hadapai New Normal dan Tekan Sebaran Covid-19, Pemkab Mojokerto Perpanjang Jam Malam
Menghadapai tatanan hidup baru atau new normal di tengah pandemi Covid-19, jam malam Kabupaten Mojokerto diperketat dan diperpanjang.
DAERAH, 06/05/2020 Kabupaten Mojokerto Terapkan Jam Malam selama Sebulan
Pemkab Mojokerto akhirnya menerapkan jam malam untuk mengurangi risiko penyebaran Covid-19.
DAERAH, 27/04/2020 Buka di Jam Malam, Tempat Usaha Ancam Ditutup Permanen
Pemkot Mojokerto mengancam akan menutup permanen sejumlah warung, kafe, dan toko yang masih buka di jam malam yang sudah ditentukan sesuai surat edaran Walikota Mojokerto Nomor 443.33/4026/417.309/2020.
DAERAH, 08/04/2020 Pemkab Situbondo Berlakukan Jam Malam