jumlah-penumpang-ka-jarak-jauh-daop-8-menurun-drastis-di-masa-larangan-mudik
BERITA, 09/05/2021 Jumlah Penumpang KA Jarak Jauh Daop 8 Menurun Drastis di Masa Larangan Mudik
Keberangkatan penumpang di wilayah Daop 8 Surabaya periode 6-9 Mei 2021 pada masa peniadaan mudik terpantau lengang atau tidak terdapat lonjakan.
hari-pertama-larangan-mudik-tiket-kereta-di-daop-9-jember-minim-terjual
DAERAH, 06/05/2021 Hari Pertama Larangan Mudik, Tiket Kereta di Daop 9 Jember Minim Terjual
Tiket Kereta Api (KA) Probowangi hanya laku empat lembar pada hari pertama pelarangan mudik, Kamis, 6 Mei 2021. Padahal KA Probowangi memiliki 432 bangku penumpang dan tiket dijual 302 lembar untuk sekali perjalanan selama pandemi.
syarat-bus-dan-penumpang-yang-boleh-bepergian-di-terminal-madiun-diperketat
DAERAH, 06/05/2021 Syarat Bus dan Penumpang yang Boleh Bepergian di Terminal Madiun Diperketat
Petugas Dinas Perhubungan Kota Madiun memperketat pengawasan armada bus yang masuk ke Terminal Purboyo, Kota Madiun. Ini seiring dengan diberlakukannya larangan mudik sejak Kamis, 6 Mei 2021 hingga Senin, 17 Mei 2021.
hari-pertama-larangan-mudik-penyeberangan-selat-bali-berkurang
DAERAH, 06/05/2021 Hari Pertama Larangan Mudik, Penyeberangan Selat Bali Berkurang
Aktivitas jasa penyeberangan Selat Bali berkurang H-7 Lebaran 1442 Hijriah karena adanya kebijakan pemerintah peniadaan mudik selama 6-17 Mei 2021.
puan-maharani-hari-pertama-larangan-mudik-jadi-pertaruhan-wibawa-negara
NASIONAL, 06/05/2021 Puan Maharani: Hari Pertama Larangan Mudik Jadi Pertaruhan Wibawa Negara
Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani menegaskan bahwa seluruh petugas harus tegas namun santun dan humanis saat menegakkan aturan larangan mudik pada Lebaran tahun ini.
uji-coba-larangan-mudik-kendaraan-selain-pelat-nomor-ae-putar-balik
DAERAH, 05/05/2021 Uji Coba Larangan Mudik, Kendaraan Selain Pelat Nomor AE Putar Balik 
Satuan lalu lintas (Satlantas) Polres Ponorogo menggelar penyekatan perbatasan Ponorogo-Wonogiri menjelang larangan mudik yang akan diberlakukan mulai 6 – 17 Mei 2021.
rakor-operasi-ketupat-semeru-2021-kapolres-gresik-ingatkan-kesehatan-petugas
DAERAH, 03/05/2021 Rakor Operasi Ketupat Semeru 2021, Kapolres Gresik Ingatkan Kesehatan Petugas
Polres Gresik menggelar rapat koordinasi (rakor) mempersiapkan Operasi Ketupat Semeru 2021 bersama instansi terkait, Senin, 3 Mei 2021.
polresta-mojokerto-uji-coba-larangan-mudik-kendaraan-luar-kota-diminta-balik
DAERAH, 03/05/2021 Polresta Mojokerto Uji Coba Larangan Mudik, Kendaraan Luar Kota Diminta Balik
Satlantas Polresta Mojokerto melakukan uji coba larangan mudik yang akan diberlakukan tiga hari lagi, 6-26 Mei 2021. Petugas gabungan dari Polresta Mojokerto dan Dinas Perhubungan Kota Mojokerto melakukan uji coba di ruas tol.
menteri-agama-tak-ada-dispensasi-mudik-untuk-santri
NASIONAL, 03/05/2021 Menteri Agama: Tak Ada Dispensasi Mudik untuk Santri
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menegaskan, pemerintah tidak akan memberikan dispensasi khusus kepada santri dalam kebijakan pelarangan mudik lebaran tahun ini
pwnu-jatim-imbau-warga-zona-merah-covid-salat-idulfitri-di-rumah
DAERAH, 27/04/2021 PWNU Jatim Imbau Warga Zona Merah Covid Salat Idulfitri di Rumah
Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur mengimbau bagi warga yang berada di zona merah Covid-19 untuk melaksanakan salat Idulfitri di dalam rumah.
larangan-mudik-jalan-tikus-antar-desa-dan-kecamatan-di-mojokerto-diawasi
DAERAH, 26/04/2021 Larangan Mudik, ‘Jalan Tikus’ Antar Desa dan Kecamatan di Mojokerto Diawasi
Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Mojokerto menggelar Apel Kesiapan Pengamanan Larangan Mudik Hari Raya Idul Fitri 1442 H yang dipimpin Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati, Senin, 26 April 2021.
antisipasi-mudik-dua-pos-penyekatan-bakal-disiapkan-di-probolinggo
DAERAH, 22/04/2021 Antisipasi Mudik, Dua Pos Penyekatan Bakal Disiapkan di Probolinggo
Dua pos penyekatan bakal disiapkan untuk mengantisipasi arus mudik mendekati Idulfitri 1 Syawal 1442 Hijriah mendatang.
puan-maharani-larangan-aktivitas-mudik-harus-adil-dan-konsisten
NASIONAL, 09/04/2021 Puan Maharani: Larangan Aktivitas Mudik Harus Adil dan Konsisten
Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani meminta pemerintah konsisten terhadap kebijakan yang diambil terkait pengendalian mobilitas warga untuk mencegah penyebaran Covid-19
memutus-mata-rantai-covid-19-operasi-ketupat-cegah-pemudik
DAERAH, 13/05/2020 Memutus Mata Rantai Covid-19, Operasi Ketupat Cegah Pemudik
Antipasi penyabaran Covid-19, Sat Lantas Polres Jember menggelar operasi ketupat dengan mencegah para pemudik.