DAERAH, 21/06/2021 Wisuda dan Perpisahan Raudlatul Athfal Perwanida Dibubarkan, Oshilova Garden Disegel
Menimbulkan kerumunan, wisuda dan perpisahan Raudlatul Athfal (RA) Perwanida di Oshilova Garden Resto, Jalan Gajahmada, Randubango, Kecamatan Mojosari, Kabupaten Mojokerto, dibubarkan Satgas Gugus Tugas Covid-19, Senin, 21 Juni 2021.
DAERAH, 18/06/2021 Antisipasi Kerumunan HUT Persebaya, Polres Mojokerto Dirikan Empat Pos Penyekatan
Polres Mojokerto melakukan antisipasi keamanan dengan mendirikan empat pos penyekatan terkait perayaan HUT Persebaya Surabaya yang genap berusia 94 tahun pada Jumat, 18 Juni 2021.
DAERAH, 13/06/2021 Abai Prokes, Haul dan Pelepasan Burung Merpati di Probolinggo Dibubarkan
Petugas gabungan di Probolinggo membubarkan paksa acara pelepasan burung merpati di lapangan Kelurahan Wonoasih, Minggu, 13 Juni 2021.
DAERAH, 25/05/2021 Tiga Korlap Demo di Jember Tersangka Pelanggaran Prokes
Polisi menetapkan tiga orang sebagai tersangka karena menggerakkan demo bertajuk “#SaveKiaiMuqit” pada 22 Desember 2020. Mereka dianggap melanggar protokol kesehatan (prokes) di masa pandemi sebagaimana diatur dalam UU Nomor 6 Tahun 2018 tentang Kekarantinaan Kesehatan dan UU Nomor 4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit Menular.
DAERAH, 11/05/2021 Pemkot Mojokerto Bubarkan Kerumunan di Lesehan Angkringan Jalan Majapahit
Lesehan angkringan menjamur di sepanjang Jalan Majapahit membuat Pemerintah Kota Mojokerto turun tangan untuk melakukan penertiban.
DAERAH, 09/05/2021 Abaikan Prokes, Sejumlah Toko di Probolinggo Diancam Ditutup
Seiring meningkatnya animo masyarakat yang datang ke pusat-pusat perbelanjaan untuk memenuhi kebutuhan Lebaran, sejumlah pengunjung dan beberapa karyawan toko di Kraksaan, Kabupaten Probolinggo diketahui abai protokol kesehatan.
DAERAH, 18/04/2021 Mengundang Kerumunan, Mojopahit Kopi Ditutup, Oknum ASN Ngamuk
KERUMUNAN: Mojopahit Kopi, di Jalan Tropodo, Tropodo, Kedungsari, Kelurahan Gununggedangan, Kecamatan Magersari, Kota Mojokerto, Sabtu malam, 17 April 2021 ditutup dan disegel. Foto: Karin
DAERAH, 04/04/2021 Hiburan Musik Timbulkan Kerumunan, Acara Komunitas Motor di Gresik Dibubarkan
Meski terlihat adanya tren penurunan pandemi Covid-19 di Kabupaten Gresik, tidak lantas penegakan protokol kesehatan (prokes) ikut menurun.
DAERAH, 15/01/2021 Gelar Pertandingan Gobak Sodor, Empat Orang Dihukum Tipiring
Empat orang di Kabupaten Bondowoso diamankan Satreskrim Polres Bondowoso karena dianggap bertanggung jawab dalam pertandingan olahraga Gobak Sodor yang digelar di waktu dan tempat yang berbeda.
DAERAH, 12/01/2021 Cegah Kerumunan, Hajatan Selama PPKM Dilarang
Pemkab Madiun melarang warga menggelar hajatan atau selamatan selama masa Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berlangsung sejak 11 – 25 Januari 2021. Ini merupakan salah satu larangan yang tertulis di Surat Edaran (SE) Nomor 130/19/402.011/2021 tentang PPKM.
DAERAH, 05/01/2021 Ajak Warga Rayakan Tahun Baru dengan Bernyanyi dan Mabuk, Pria di Madiun Jadi Tersangka
Agus Basunandono, 32 tahun, warga Desa Ngampel, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun dibekuk polisi. Ia diduga sebagai dalang kerumunan saat malam pergantian tahun, Kamis, 31 Desember 2020, di halaman SD Negeri Ngampel 1.
DAERAH, 01/01/2021 Wisatawan Membeludak, Bermi Ecopark Probolinggo Ditutup
Akses jalur menuju obyek wisata alam Bermi Ecopark di Desa Bermi, Kecamatan Krucil, Kabupaten Probolinggo, macet total di momen libur tahun baru, Jumat, 1 Januari 2021.
BERITA, 21/08/2020 Risiko Covid-19, Pertunjukan Seni di Alun-alun Surabaya Dihentikan Sementara
Pemkot Surabaya akan mengevaluasi operasional Alun-alun Surabaya di komplek Balai Pemuda Surabaya. Pemkot memutuskan untuk menghentikan sementara seluruh pertunjukan seni di ikon baru Kota Pahlawan itu.
DAERAH, 20/08/2020 Antisipasi Kerumunan, Jumlah Pendaki Gunung Lawu Dibatasi 800 Orang