Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari menjadi salah satu narasumber “Cangkruk Special Edition” yang digelar Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) Institut Teknolosi Sepuluh November (ITS) Surabaya, Minggu, 3 Desember 2023.
Indradjaja Manopol, mantan Direktur Utama PT Nindya Karya menjadi wisudawan tertua di Institut Tekonologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya pada wisuda ke-125, Minggu kemarin, 27 Maret 2022.
Guna meningkatkan daya saing untuk memenuhi tuntutan masyarakat terhadap produk halal, Pusat Kajian Halal Institut Teknologi Sepuluh Nopember (PKH ITS) memberikan QR Code Halal ITS dan logo binaan bagi 32 Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).