berikut-perubahan-layanan-test-antigen-di-stasiun-wilayah-daop-8-saat-hari-raya-idulfitri
BERITA, 01/05/2022 Berikut Perubahan Layanan Test Antigen di Stasiun Wilayah Daop 8 Saat Hari Raya Idulfitri
PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 8 Surabaya memastikan layanan Rapid Test Antigen di 11 stasiun tetap beroperasi melayani pelanggan pada Hari Raya Idulfitri tanggal 2 Mei 2022.
mulai-1-januari-2022-tarif-rapid-test-antigen-di-wilayah-daop-8-ikut-turun
BERITA, 30/12/2021 Mulai 1 Januari 2022, Tarif Rapid Test Antigen di Wilayah Daop 8 Ikut Turun
PT Kereta Api Indonesia (Persero) menerapkan tarif baru untuk layanan Rapid Test Antigen di stasiun dari sebelumnya Rp 45 ribu menjadi Rp 35 ribu.
mulai-1-januari-2022-biaya-rapid-test-antigen-di-stasiun-turun-jadi-rp-35-ribu
BERITA, 30/12/2021 Mulai 1 Januari 2022, Biaya Rapid Test Antigen di Stasiun Turun Jadi Rp 35 Ribu
PT Kereta Api Indonesia (Persero) memutuskan untuk menurunkan tarif layanan Rapid Test Antigen di Stasiun. Dari sebelumnya Rp 45.000 menjadi Rp 35.000
pemkot-surabaya-imbau-warga-positif-covid-melapor-agar-dirawat-dan-diobati
BERITA, 19/07/2021 Pemkot Surabaya Imbau Warga Positif Covid Melapor agar Dirawat dan Diobati
Standar perawatan Covid-19 kepada warga Surabaya yang hasil tes cepat (rapid) antigennya positif diterapkan, sehingga tidak harus menunggu hasil swab PCR keluar. Langkah ini diambil sebagai upaya preventif dan kuratif untuk mencegah klaster di lingkungan keluarga.
melintas-di-surabaya-pengendara-jalani-test-antigen
BERITA, 22/05/2021 Melintas di Surabaya, Pengendara Jalani Test Antigen
Pengendara dari luar Kota Pahlawan tetapi belum membawa bukti surat bebas Covid-19, maka mereka wajib rapid antigen di tempat. Sampai dengan siang tadi, sedikitnya ada 34 pengendara dari Madura yang telah dirapid antigen
mulai-besok-tarif-rapid-test-antigen-di-stasiun-turun
BERITA, 08/04/2021 Mulai Besok, Tarif Rapid Test Antigen di Stasiun Turun
PT Kereta Api Indonesia (Persero) menerapkan tarif baru untuk layanan pemeriksaan Rapid Test Antigen di stasiun, dari sebelumnya Rp 105.000 menjadi Rp 85.000 untuk setiap pemeriksaan.
naik-ka-saat-libur-imlek-surat-keterangan-negatif-rt-pcr-wajib-diambil-24-jam-sebelum-keberangkatan
BERITA, 11/02/2021 Naik KA Saat Libur Imlek, Surat Keterangan Negatif RT-PCR Wajib Diambil 24 Jam Sebelum Keberangkatan
Calon penumpang yang menggunakan transportasi Kereta Api saat libur Tahun Baru Imlek, wajib menyertakan surat keterangan negatif Rapid Test Antigen atau RT-PCR yang sampelnya diambil dalam kurun waktu maksimal 3x24 jam sebelum jam keberangkatan.
tekan-covid-19-warga-gili-ketapang-probolinggo-jalani-tes-cepat-antigen
DAERAH, 16/01/2021 Tekan Covid-19, Warga Gili Ketapang Probolinggo Jalani Tes Cepat Antigen
Upaya menekan penyebaran Covid-19 di Kabupaten Probolinggo oleh Tim Satgas Penanganan Covid-19 terus dilakukan.
sempat-tolak-tes-cepat-antigen-untuk-warga-kades-di-probolinggo-minta-maaf
DAERAH, 15/01/2021 Sempat Tolak Tes Cepat Antigen untuk Warga, Kades di Probolinggo Minta Maaf
Warga dihebohkan beredarnya video Kepala Desa Banjar Sawah, Kecamatan Tegalsiwalan, Kabupaten Probolinggo yang menolak rapid test antigen bagi warga di desanya.
pelanggar-prokes-di-gresik-akan-jalani-tes-cepat-antigen-pendeteksi-covid
DAERAH, 13/01/2021 Pelanggar Prokes di Gresik akan Jalani Tes Cepat Antigen Pendeteksi Covid
Petugas pemburu pelangar protokol kesehatan dalam hal ini TNI, Polri, dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait memastikan akan melakukan tes cepat atau rapid test antigen terhadap pelanggar saat diterapkannya PPKM di Kabupaten Gresik.
anggota-dan-staf-dprd-situbondo-dites-cepat-antigen-satu-orang-positif
DAERAH, 13/01/2021 Anggota dan Staf DPRD Situbondo Dites Cepat Antigen, Satu Orang Positif
Satgas Covid-19 Kabupaten Situbondo melakukan rapid test antigen setelah dua Anggota DPRD Kabupaten Situbondo positif Covid-19. Sayangnya, hanya sekitar 50 persen Anggota Dewan yang datang ikut tes.
syarat-rapid-test-antigen-bagi-penumpang-ka-jarak-jauh-diperpanjang
BERITA, 10/01/2021 Syarat Rapid Test Antigen bagi Penumpang KA Jarak Jauh Diperpanjang
Selama 9 - 25 Januari 2021, pelanggan kereta api (KA) jarak menengah dan jauh di wilayah PT KAI Daop 8 Surabaya tetap diharuskan menunjukkan surat keterangan hasil negatif tes RT-PCR atau Rapid Test Antigen sebagai syarat untuk naik kereta api jarak menengah dan jauh.
satgas-covid-amankan-pasangan-mesum-di-hotel-dan-bubarkan-massa-di-cafe
DAERAH, 01/01/2021 Satgas Covid Amankan Pasangan Mesum di Hotel dan Bubarkan Massa di Cafe
Satgas Covid Kecamatan Kota Situbondo merazia sejumlah hotel di kawasan kota untuk mencegah penyebaran Covid-19 di saat malam pergantian tahun.
drone-hingga-rapid-test-antigen-dikerahkan-untuk-malam-tahun-baru
DAERAH, 31/12/2020

Ubah Laku

Drone Hingga Rapid Test Antigen Dikerahkan untuk Malam Tahun Baru
Satgas Covid-19 Bondowoso akan menggelar rapid test antigen secara acak kepada warga saat perayaan pergantian tahun baru
masuk-probolinggo-pelaku-perjalanan-diperiksa-rapid-test-antigen-covid-19
DAERAH, 29/12/2020 Masuk Probolinggo, Pelaku Perjalanan Diperiksa Rapid Test Antigen Covid-19
Upaya menekan penyebaran Covid-19 terus dilakukan Tim Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Probolinggo.
kai-daops-8-buka-layanan-rapid-test-antigen-di-stasiun
DAERAH, 27/12/2020 KAI Daops 8 Buka Layanan Rapid Test Antigen di Stasiun
Sejak Minggu, 27 Desember 2020, PT KAI Daops 8 Surabaya membuka layanan rapid test antigen di sejumlah stasiun bagi calon penumpang kereta api jarak jauh.
libur-natal-1-435-penumpang-lakukan-rapid-test-antigen-di-stasiun-daop-7-madiun
DAERAH, 27/12/2020 Libur Natal, 1.435 Penumpang Lakukan Rapid Test Antigen di Stasiun Daop 7 Madiun
Sebanyak 1.435 di antaranya memanfaatkan pelayanan Rapid Test Antigen di Stasiun Madiun, Jombang, Kertosono dan Kediri.
menhub-cek-penerapan-prokes-dan-tes-covid-19-di-bandara-soetta
NASIONAL, 26/12/2020 Menhub Cek Penerapan Prokes dan Tes Covid-19 di Bandara Soetta
Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meninjau Terminal 2 dan 3 Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta (Bandara Soetta), Tangerang, Banten, Sabtu, 26 Desember 2020.
ini-perbedaan-rapid-test-antibodi-rapid-test-antigen-dan-swab-pcr
KESEHATAN, 24/12/2020 Ini Perbedaan Rapid Test Antibodi, Rapid Test Antigen, dan Swab PCR
Pemerintah mewajibkan tes Covid-19 bagi masyarakat yang bepergian ke daerah tertentu
penumpang-kereta-api-wajib-tunjukkan-hasil-rapid-test-antigen
BERITA, 24/12/2020 Penumpang Kereta Api Wajib Tunjukkan Hasil Rapid Test Antigen
Selama moment angkutan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2020/2021, pemerintah melalui Kementerian Perhubungan RI, memberlakukan Rapid Test Antigen sebagai syarat melakukan perjalanan kereta api (KA) jarak jauh untuk periode 22 Desember 2020 hingga 8 Januari 2021.