polrestabes-surabaya-turunkan-1-738-personel-untuk-mengamankan-kegiatan-pengesahan-warga-psht
BERITA, 28/07/2023 Polrestabes Surabaya Turunkan 1.738 Personel untuk Mengamankan Kegiatan Pengesahan Warga PSHT
Kepolisian Resort Kota Besar Surabaya mengerahkan 1.738 personel untuk pengamanan acara pengesahan perguruan PSHT yang dilaksanakan di Kadiklatal, Krembangan Perak Surabaya, Jumat 28 Juli 2023.
diduga-jadi-korban-penganiayaan-dilakukan-oleh-sekelompok-pesilat-warga-mojokerto-lapor-polisi
DAERAH, 12/03/2023 Diduga Jadi Korban Penganiayaan Dilakukan Oleh Sekelompok Pesilat, Warga Mojokerto Lapor Polisi
Warga Lingkungan Sinoman gang 5, Kelurahan Miji, Kecamatan Prajurit Kulon, Mojokerto melaporkan kejadian penganiayaan oleh pesilat yang menyerang warga pada Sabtu 11 Maret 2023 lalu.
1-suro-psht-tiadakan-tradisi-nyekar
DAERAH, 29/07/2022 1 Suro, PSHT Tiadakan Tradisi Nyekar
Pengurus Pusat perguruan silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) meniadakan tradisi nyekar ke makam sesepuh organisasi itu saat menjelang pergantian tahun baru Islam 1 Muharam 1444 Hijriah atau 1 Suro dalam penanggalan Jawa.
satu-orang-tewas-jadi-korban-bentrokan-perguruan-silat-di-banyuwangi-warga-trauma
DAERAH, 11/03/2022 Satu Orang Tewas Jadi Korban Bentrokan Perguruan Silat di Banyuwangi, Warga Trauma
Seorang pria meninggal dunia pasca bentrokan antara dua kubu perguruan silat di Kabupaten Banyuwangi, Kamis 10 Maret 2022.
cegah-konflik-merembet-psht-dan-pagar-nusa-jember-bikin-deklarasi-damai
DAERAH, 11/03/2022 Cegah Konflik Merembet, PSHT dan Pagar Nusa Jember Bikin Deklarasi Damai
Polres Jember terus mengantisipasi kemungkinan melebarnya konflik dua perguruan silat yang terjadi di Banyuwangi merembet ke Jember.
imbas-bentrok-perguruan-silat-puluhan-pesilat-jember-hendak-ikut-ricuh-ke-banyuwangi
DAERAH, 10/03/2022 Imbas Bentrok Perguruan Silat, Puluhan Pesilat Jember Hendak Ikut Ricuh ke Banyuwangi
Dua remaja Jember terjaring razia gabungan dan operasi penyekatan yang dilakukan jajaran Polres Jember dengan dibantu Kodim 0824 Jember pada Kamis 10 Maret 2022. Dua remaja tersebut merupakan bagian dari puluhan pesilat Jember yang hendak ke Banyuwangi.
oknum-lima-pesilat-psht-diduga-keroyok-pesilat-putri-pagar-nusa
HUKUM, 27/12/2021 Oknum Lima Pesilat PSHT Diduga Keroyok Pesilat Putri Pagar Nusa
Kasus penganiayaan dan pengeroyokan kembali terjadi dilakukan oleh pknum anggota perguruan Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) di Jember. Korban pengeroyokan lagi-lagi perguruan pesilat Pagar Nusa Nahdlatul Ulama (PSNU).
tuntut-temukan-pelaku-pengeroyok-tiga-anggota-psht-ratusan-pesilat-mojokerto-datangi-polsek
DAERAH, 23/11/2021 Tuntut Temukan Pelaku Pengeroyok Tiga Anggota PSHT, Ratusan Pesilat Mojokerto Datangi Polsek
Ratusan anggota perguruan silat mengepung Mapolsek Dawarblandong, di Kabupaten Mojokerto. Kedatangan mereka dipicu oleh adanya kasus penganiayaan tiga bulan lalu yang belum terungkap.
pria-pakai-kaos-berlogo-perguruan-silat-ditemukan-tewas-di-surabaya
HUKUM, 20/08/2021 Pria Pakai Kaos Berlogo Perguruan Silat Ditemukan Tewas di Surabaya
eorang pria dengan mengenakan kaos hitam dengan logo salah satu perguuran silat yang diduga dari Pencak Silat Setia Hati Teratai (PSHT), Kamis 19 Agustus 2021 malam sekitar pukul 23.25 WIB ditemukan tewas bersimbah darah di Jalan Balong Sari Tama, Kecamatan Tandes, Surabaya.
berkerumun-di-tengah-pandemi-110-pesilat-di-madiun-diamankan
DAERAH, 16/08/2021 Berkerumun di Tengah Pandemi, 110 Pesilat di Madiun Diamankan
Sebanyak 110 pemuda yang memakai pakaian serba hitam dilengkapi dengan atribut salah satu perguruan silat diamankan polisi, Minggu malam 15 Agustus 2021.
lagi-pesilat-setia-hati-terate-aniaya-pesilat-lain-di-jember
DAERAH, 10/08/2021 Lagi, Pesilat Setia Hati Terate Aniaya Pesilat Lain di Jember
Kasus penganiayaan yang dilakukan pesilat anggota Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) kepada anggota perguruan silat lainnya kembali terjadi.
pandemi-covid-19-konvoi-dan-ziarah-leluhur-perguruan-silat-ditiadakan
DAERAH, 04/08/2021 Pandemi Covid-19, Konvoi dan Ziarah Leluhur Perguruan Silat Ditiadakan
Para pesilat di Madiun kembali dilarang menggelar tradisi konvoi dan berziarah ke makam leluhur perguruan silat di bulan Muharam atau Suro dalam penanggalan Jawa. Sebab, masa pandemi Covid-19 masih berlangsung.
latihan-malam-untuk-ujian-naik-tingkat-pesilat-psht-di-jember-tewas
DAERAH, 10/06/2021 Latihan Malam untuk Ujian Naik Tingkat, Pesilat PSHT di Jember Tewas
PSHT kembali jadi sorotan. Hanya sehari selang deklarasi damai dari perguruan silat di Jember, muncul kabar tentang seorang pesilat yang meninggal usai latihan.
cegah-aksi-premanisme-pesilat-pemkab-kumpulkan-seluruh-perguruan-silat-di-jember
DAERAH, 09/06/2021 Cegah Aksi Premanisme Pesilat, Pemkab Kumpulkan Seluruh Perguruan Silat di Jember
Seluruh perguruan silat yang ada di Jember akan dikumpulkan di Pendopo Wahyawibawagraha pada Rabu 9 Juni 2021.
dua-tersangka-pengeroyokan-pesilat-pagar-nusa-jember-ditangkap-tujuh-tersangka-buron
DAERAH, 06/05/2021 Dua Tersangka Pengeroyokan Pesilat Pagar Nusa Jember Ditangkap, Tujuh Tersangka Buron
Sebanyak dua orang dari sembilan tersangka pengeroyokan terhadap pesilat Pagar Nusa (PN) di Bangsalsari pertengahan April lalu akhirnya berhasil ditangkap aparat Polres Jember. Sementara tujuh tersangka lainnya masih buron.
pcnu-jember-desak-polisi-tangkap-pelaku-pengeroyokan-pesilat-pagar-nusa
DAERAH, 20/04/2021 PCNU Jember Desak Polisi Tangkap Pelaku Pengeroyokan Pesilat Pagar Nusa
Dua kasus penyerangan terhadap pesilat Pagar Nusa yang diduga dilakukan pesilat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) direspons serius Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Jember. Pagar Nusa merupakan perguruan silat yang bernaung di bawah NU.
oknum-psht
KARTUNESIA, 19/08/2020 Oknum PSHT
Oknum pesilat PSHT terlibat bentrok dengan warga saat melakukan konvoi kenaikan tingkat. Dari insiden tersebut ada warga terluka dan pelakunya sudah ditangkap, 56 orang jadi tersangka.
pesilat-dilarang-arak-arakan-suroan-ribuan-aparat-gabungan-disiagakan
DAERAH, 18/08/2020 Pesilat Dilarang Arak-arakan Suroan, Ribuan Aparat Gabungan Disiagakan
Pesilat dilarang menjalankan tradisi arak-arakan setiap tahun baru Hijriyah atau dalam penanggalan Jawa disebut Suro di wilayah Madiun. Sebab, di tengah pandemi Covid-19 ini disarankan untuk menghindari kerumunan untuk mencegah penularan.
jumlah-oknum-psht-jadi-tersangka-bertambah-jadi-56-orang
HUKUM, 15/08/2020 Jumlah Oknum PSHT Jadi Tersangka Bertambah Jadi 56 Orang
Jumlah oknum PSHT yang menjadi tersangka di kasus penyerangan dan perusakan warga di Situbondo bertambah, totalnya menjadi 56 orang.
korban-penyerangan-oknum-psht-masih-trauma
DAERAH, 14/08/2020 Korban Penyerangan oknum PSHT Masih Trauma
Tiga hari pasca penyerangan oleh oknum anggota PSHT, tampaknya masih menyisakan trauma bagi warga Desa Kayuputih, Kecmatan Panji dan Desa Trebungan, Kecamatan Mangaran.