Warga Tengger Lereng Gunung Bromo bersama TNI/Polri, relawan, serta instansi terkait lakukan aksi bersih-bersih sampah di lautan Pasir Lereng Gunung Bromo, Pasca Perayaan Yadnya Kasada 1944 Saka, Jum'at 17 Juni 2022.
Serangkian ritual pada Perayaan Yadnya Kasada 1944 Saka yang dilaksanakan di dalam areal Pura Luhur Poten, lautan pasir Gunung Bromo masih berlangsung tertutup bagi wisatawan dan masyarakat umum, Kamis 16 Juni 2022 dini hari.
Mengantisipasi lonjakan wisatawan atau masyarakat umum yang hendak melihat Perayaan Yadnya Kasada 1944 Saka, Umat Hindu Suku Tengger di lereng Gunung Bromo, dimana bakal dimulai sejak Rabu 15 Juni hingga Kamis 16 Juni 2022 malam.
Dua Warga Umat Hindu Suku Tengger bakal mengikuti prosesi ujian calon dukun pandita atau Mulunen, pada acara Yadnya Kasada Tahun 1944 Saka, Kamis 16 Juni 2022 dini hari.
Warga Umat Hindu Suku Tengger yang tinggal di lereng Gunung Bromo, melakukan Ritual Mendak Tirta atau pengambilan air suci di air terjun Madakaripura, Desa Nogororejo, Kecamatan Lumbang, Kabupaten Probolinggo, Senin 13 Juni 2022.
Pagelaran seni budaya "Eksotika Bromo" kembali digelar di lautan pasir obyek wisata Gunung Bromo, setelah sebelumnya sempat vakum dampak adanya Pandemi Covid-19.
Untuk perayaan Yadnya Kasada tahun 2021 dilaksanakan secara terbatas tanpa dihadiri wisatawan terkait dengan situasi pandemi Covid-19 dan mengantisipasi adanya klaster Yadnya Kasada.
Sambut perayaan Kasada Bromo tahun ini berbeda tahun sebelumnya. Di tengah pandemi Covid-19, 4 pos check point disiagakan untuk pemeriksaan ruas jalan menuju Bromo.