hasil-karya-kreatif-mahasiswa-fhik-uk-petra-dalam-idesember
PENDIDIKAN, 17/12/2022 Hasil Karya Kreatif Mahasiswa FHIK UK Petra dalam IDEsember
White Canvas, itulah tema acara dalam pameran IDEsember yang digelar selama tiga hari berturut-turut mulai 15-17 Desember 2022 di Galeri Fakultas Humaniora dan Industri Kreatif (FHIK), Gedung Q2, Ruang Q.801 mulai pukul 08.00 WIB.
hasil-penelitian-alat-pemurnian-air-payau-karya-dosen-petra-dipasang-di-rumah-warga-pesisir-sidoarjo
INSPIRATIF, 28/05/2022 Hasil Penelitian Alat Pemurnian Air Payau Karya Dosen Petra Dipasang di Rumah Warga Pesisir Sidoarjo
Dosen Program Studi (Prodi) Teknik Sipil UK Petra Dr. Ir. Surya Hermawan bersama 44 mahasiswanya memasang alat Brackish Water Purifier With Local Material and Green Technology (BALAM) dan Mobile Water Purifier Berbasis Energi Mandiri dan Internet of Things (MOMI) di lima rumah warga Dusun Tegalsari, Desa Kupang, Kecamatan Jabon, Kabupaten Sidoarjo.
bikin-iri-launching-empat-laboratorium-sekaligus-ikom-uk-petra-siap-kolaborasi
PENDIDIKAN, 20/05/2022 Bikin iri! Launching Empat Laboratorium Sekaligus, Ikom UK Petra Siap Kolaborasi
Program Studi (Prodi) Ilmu Komunikasi (Ikom) Universitas Kristen (UK) Petra meresmikan empat laboratorium sekaligus hari ini, Jumat 20 Mei 2022, di Gedung Q kampus UK Petra, Surabaya.
guru-besar-teknik-sipil-uk-petra-daur-ulang-limbah-b3-fly-ash-jadi-pengganti-semen-dalam-beton
PENDIDIKAN, 10/03/2022 Guru Besar Teknik Sipil UK Petra Daur Ulang Limbah B3 Fly Ash Jadi Pengganti Semen Dalam Beton
Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) sangat banyak beroperasi di Indonesia, dengan bahan bakar utamanya adalah batubara.
ekspos-budaya-toleransi-di-surabaya-mahasiswa-uk-petra-raih-juara-1-tingkat-internasional
PENDIDIKAN, 19/01/2022 Ekspos Budaya Toleransi di Surabaya, Mahasiswa UK Petra Raih Juara 1 Tingkat Internasional
Delapan mahasiswa UK Petra berhasil meraih kejuaraan peringkat pertama bertaraf internasional.
maket-titik-lebur-wakili-indonesia-dalam-asian-contest-of-architectural-rookies-s-award-2021
PENDIDIKAN, 19/11/2021 Maket Titik Lebur Wakili Indonesia dalam Asian Contest of Architectural Rookies’s Award 2021
Dalam karyanya yang berjudul “Titik Lebur, Sociopreneur-Society”, mahasiswi Arsitektur UK Petra Angel Gabriella Kusuma berhasil meraih juara satu tingkat nasional.
terima-penghargaan-perpusnas-uk-petra-jadi-satu-satunya-perpustakaan-perguruan-tinggi-di-surabaya
PENDIDIKAN, 16/09/2021 Terima Penghargaan Perpusnas, UK Petra Jadi Satu-satunya Perpustakaan Perguruan Tinggi di Surabaya
Perpustakaan Universitas Kristen (UK) Petra menjadi satu-satunya Perpustakaan Perguruan Tinggi di Surabaya yang menerima penghargaan dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas RI) untuk kategori Kontributor Indonesia OneSearch (IOS).
19-paten-dosen-uk-petra-berhasil-dapat-penghargaan-lldikti-wilayah-vii
PENDIDIKAN, 04/09/2021 19 Paten Dosen UK Petra Berhasil Dapat Penghargaan LLDIKTI Wilayah VII
Salah satu dosen UK Petra, Felix Pasila mendapatkan penghargaan dari Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah VII Jawa Timur.
mahasiswi-bahasa-mandarin-uk-petra-wakili-indonesia-ke-china-dalam-lomba-chinese-bridge
PENDIDIKAN, 23/06/2021 Mahasiswi Bahasa Mandarin UK Petra Wakili Indonesia ke China dalam Lomba Chinese Bridge
Mahasiswi program studi Bahasa Mandarin UK Petra, Devina Paulina Yapari, berhasil meraih juara 1 tingkat nasional dan pemenang popularitas dengan “likes” terbanyak dalam lomba Chinese Bridge
petranesian-online-market-usaha-meningkatkan-transaksi-di-masa-pandemi-covid-19
EKBIS, 05/03/2021 Petranesian Online Market, Usaha Meningkatkan Transaksi di Masa Pandemi Covid-19
Bertajuk Petranesian Online Market (POM), kegiatan digelar mulai pukul 11.00-19.00 WIB ini bertepatan juga dengan perayaan ulang tahun ke 60 UK Petra.
rancangan-mobil-petranesian-001-sabet-juara-2-kontes-mobil-hemat-energi-2020
PENDIDIKAN, 14/12/2020 Rancangan Mobil Petranesian 001 Sabet Juara 2 Kontes Mobil Hemat Energi 2020
Tim Petranesian dari mahasiswa UK Petra dari Fakultas Teknologi Industri (FTI) berhasil menyabet juara 2 dalam Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2020.
day-dream-ajak-mahasiswa-lebih-produktif-dimasa-pandemi
PENDIDIKAN, 03/12/2020 Day Dream Ajak Mahasiswa Lebih Produktif Dimasa Pandemi
Sebuah video pendek karya kelompok mahasiswa UK Petra berjudul "Day Dream" berhasil meraih juara dua, dalam Lomba Nasional Kreativitas Mahasiswa LO Kreatif 2020 yang diadakan oleh APTISI Wilayah VII Jawa Timur.
ingin-awasi-anak-saat-bermain-game-orang-tua-bisa-gunakan-aplication-monitoring-system
TEKNO, 03/12/2020 Ingin Awasi Anak Saat Bermain Game, Orang Tua Bisa Gunakan Aplication Monitoring System
Lima mahasiswa prodi Teknik Elektro UK Petra tergabung dalam tim SGT berhasil membuat Aplication Monitoring System (AMS), yakni sebuah aplikasi orang tua untuk memonitor anaknya saat bermain game di rumah.