Pola makan tak hanya menentukan kesehatan fisik saja tetapi juga mental. Dikutip dari USA Today, para peneliti menemukan makanan ternyata dapat memengaruhi otak dan meningkatkan suasana hati.
Sebuah studi baru mengaitkan minum segelas kecil minuman manis per hari (100 ml) atau sekitar sepertiga dari kaleng soda, dapat meningkatan 18 persen risiko kanker secara keseluruhan dan peningkatan 22 persen dalam risiko untuk kanker payudara.