naikkan-level-ekonomi-kreatif-pemkab-lamongan-launcing-moola
EKBIS, 24/07/2024 Naikkan Level Ekonomi Kreatif, Pemkab Lamongan Launcing MOOLA
Mall Oleh-Oleh Lamongan (MOOLA) resmi diluncurkan Bupati Lamongan Yuhronur Efendi, Rabu, 24 Juli 2024, di Kantor Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lamongan Jalan Panglima Sudirman Nomor 94, Banjar Anyar, Banjarmendalan, Kecamatan Lamongan.
angka-kemiskinan-di-lamongan-turun-hampir-3-ribu-jiwa-tak-lagi-miskin
DAERAH, 24/07/2024 Angka Kemiskinan di Lamongan Turun, Hampir 3 Ribu Jiwa Tak Lagi Miskin
Angka kemiskinan Kabupaten Lamongan Maret 2024 mengalami penurunan menjadi 12,16 persen. Angka tersebut turun sebesar 0,26 persen dibandingkan Maret 2023 sebesar 12,42 persen.
bus-trans-jatim-koridor-iv-gresik-lamongan-segera-beroperasi-ini-tarifnya
DAERAH, 23/07/2024 Bus Trans Jatim Koridor IV Gresik-Lamongan Segera Beroperasi, Ini Tarifnya
Pada Rabu, 31 Juli 2024, mendatang Pemerintah Provinsi Jawa Timur bakal meluncurkan Bus Trans Jatim Koridor IV dengan rute Bunder Gresik - Paciran Lamongan.
diduga-korsleting-listrik-dua-rumah-warga-lamongan-habis-terbakar
DAERAH, 22/07/2024 Diduga Korsleting Listrik, Dua Rumah Warga Lamongan Habis Terbakar
Dua rumah di Kabupaten Lamongan ludes dilalap si jago merah, Senin, 22 Juli 2024.
peringati-hari-bakti-adhyaksa-ke-64-kejari-lamongan-gelar-upacara-di-makam-pahlawan
DAERAH, 21/07/2024 Peringati Hari Bakti Adhyaksa ke-64, Kejari Lamongan Gelar Upacara di Makam Pahlawan
Seluruh jajaran Kejaksaan Negeri (Kejari) Lamongan menggelar upacara di makam Pahlawan Nasional Kusuma Negara Lamongan, Minggu, 21 Juli 2024.
gagal-panen-petani-di-lamongan-jual-hewan-ternak-dan-barang-berharga
DAERAH, 20/07/2024 Gagal Panen, Petani di Lamongan Jual Hewan Ternak dan Barang Berharga
Kemarau panjang terjadi di Kabupaten Lamongan. Tanaman padi dengan luas puluhan hektar milik para petani di Dusun Kepoh, Desa Kedungkumpol, Kecamatan Sarirejo, mengalami kekeringan.
40-napi-lapas-lamongan-jalani-tes-hiv-aids-ini-hasilnya
DAERAH, 19/07/2024 40 Napi Lapas Lamongan Jalani Tes HIV/AIDS, Ini Hasilnya
Pencegahan penularan HIV/AIDS dalam Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) terus dilakukan Lapas Lamongan terhadap para tahanan dan narapidana.
anak-jalanan-dari-berbagai-kota-diamankan-satpol-pp-lamongan
DAERAH, 03/07/2024 Anak Jalanan dari Berbagai Kota Diamankan Satpol PP Lamongan
Sebanyak tujuh anak jalanan di Kabupaten Lamongan diamankan petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP).
dugaan-pelanggaran-bansos-satgasus-polri-dan-irjen-kemensos-datangi-dinsos-lamongan
NASIONAL, 13/06/2024 Dugaan Pelanggaran Bansos, Satgasus Polri dan Irjen Kemensos Datangi Dinsos Lamongan
Inspektur Jendral (Irjen) Kementerian Sosial (Kemensos) didampingi Satuan Tugas Khusus (Satgasus) Pencegahan Korupsi Polri mendatangi kantor Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Lamongan pada Rabu-Kamis, 5-6 Juni 2024.
pertanggungjawaban-apbd-pemkab-lamongan-2023-disetujui-ini-catatan-dprd
DAERAH, 10/06/2024 Pertanggungjawaban APBD Pemkab Lamongan 2023 Disetujui, Ini Catatan DPRD
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lamongan menggelar rapat paripurna hari keempat dalam rangka persetujuan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2023, Senin, 10 Juni 2024 di ruang rapat paripurna DPRD Kabupaten Lamongan.
pameran-pendidikan-lamongan-tampilkan-kreativitas-pelajar-dan-berdayakan-umkm
PENDIDIKAN, 27/05/2024 Pameran Pendidikan Lamongan, Tampilkan Kreativitas Pelajar dan Berdayakan UMKM
Untuk meningkatkan kualitas pendidikan, Pemkab Lamongan mengimplementasikan Kurikulum Merdeka Belajar di berbagai bidang.
tempati-trotoar-dan-bahu-jalan-ratusan-lapak-pkl-ditertibkan
DAERAH, 25/04/2024 Tempati Trotoar dan Bahu Jalan, Ratusan Lapak PKL Ditertibkan
Ratusan Pedagang Kaki Lima (PKL) di Kabupaten Lamongan terjaring razia Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP). Ratusan pedagang tersebut dianggap melanggar ketertiban umum karena berjualan di trotoar dan bahu jalan.
rsud-dr-soegiri-lamongan-tambah-poliklinik-ini-layanannya
DAERAH, 24/04/2024 RSUD dr. Soegiri Lamongan Tambah Poliklinik, Ini Layanannya
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Soegiri, Kabupaten Lamongan, menambah satu Poliklinik. Sehingga kini rumah sakit milik Pemkab Lamongan itu memiliki dua Poliklinik.
mentan-amran-cek-pompa-pengairan-sawah-target-2-ton-beras-di-jatim
DAERAH, 19/04/2024 Mentan Amran Cek Pompa Pengairan Sawah, Target 2 Ton Beras di Jatim
Menghadapi musim tanam bulan April hingga September, Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mendatangi Kabupaten Lamongan untuk memastikan program-program pertanian terealisasi dengan baik, Jumat, 19 April 2024.
bermain-di-telaga-bocah-di-lamongan-meninggal-dunia
DAERAH, 17/04/2024 Bermain di Telaga, Bocah di Lamongan Meninggal Dunia
Bocah berusia 9 tahun berinisial AS, warga Kelurahan Sukorejo, Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan, meninggal dunia usai tenggelam di telaga Jalan Kusuma Bangsa Gang Kertanegara Nomor 1  Kelurahan Tumenggungan, Kecamatan Lamongan, Rabu, 17 April 2024.
16-nelayan-hilang-15-hari-ini-dugaan-kondisi-mereka
DAERAH, 17/03/2024 16 Nelayan Hilang 15 Hari, Ini Dugaan Kondisi Mereka
Dua Kapal nelayan Kecamatan Brondong, Kabupaten Lamongan hilang kontak dan hingga kini kedua kapal tersebut belum diketahui keberadaannya.
pdip-optimis-raih-dua-kursi-dpr-ri-dari-dapil-gresik-lamongan
POLITIK, 19/02/2024 PDIP Optimis Raih Dua Kursi DPR RI dari Dapil Gresik-Lamongan
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kabupaten Gresik optimis mengunci dua kursi DPR RI Dapil Jatim X Gresik-Lamongan.
bulan-bakti-tni-polri-gelar-pengobatan-gratis-dan-bagikan-sembako-di-lamongan
DAERAH, 02/02/2024 Bulan Bakti, TNI-Polri Gelar Pengobatan Gratis dan Bagikan Sembako di Lamongan
Pemerintah Kabupaten Lamongan bersama jajaran TNI dan Polri Kabupaten Lamongan menggelar Bulan Bakti TNI Polri Tahun 2024, Jumat, 2 Februari 2024. Kegiatan tersebut antara lain bakti kesehatan (bakkes), bakti sosial (baksos), dan patroli cipta kondisi.
pasang-33-palang-pintu-kereta-pemkab-lamongan-dapat-penghargaan-dari-kai
DAERAH, 01/02/2024 Pasang 33 Palang Pintu Kereta, Pemkab Lamongan Dapat Penghargaan dari KAI
Pemkab Lamongan berupaya memberikan pelayanan terbaik pada masyarakat termasuk dalam mengurangi angka kecelakaan di perlintasan kereta.
percepat-turunkan-angka-stanting-ketua-pkk-lamongan-sarankan-masyarakat-buat-olahan-bandeng
DAERAH, 12/08/2023 Percepat Turunkan Angka Stanting, Ketua Tim PKK Lamongan Sarankan Masyarakat Buat Olahan Bandeng Tanpa Duri
Indeks angka stunting di Kabupaten Lamongan masih di angka 27 persen. Pemkab Lamongan Terus berupaya menurunkan hal tersebut