55-titik-saluran-dan-sodetan-di-surabaya-ditargetkan-november-2022-tuntas
BERITA, 20/10/2022 55 Titik Saluran dan Sodetan di Surabaya Ditargetkan November 2022 Tuntas
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus mengebut pengerjaan 55 titik saluran dan sodetan yang ditargetkan tuntas pada November 2022.
dibangun-saluran-air-beberapa-kawasan-rawan-di-surabaya-sudah-tak-banjir
BERITA, 03/10/2022 Dibangun Saluran Air, Beberapa Kawasan Rawan di Surabaya Sudah Tak Banjir
Pengerjaan saluran atau pemasangan box culvert pada 55 titik di Kota Surabaya berhasil membuat beberapa kawasan rawan banjir, kini sudah tak muncul luapan air.
berbagai-upaya-penanganan-banjir-di-kawasan-surabaya-selatan
CANGKEMAN, 17/05/2022 Berbagai Upaya Penanganan Banjir di Kawasan Surabaya Selatan
Untuk memastikan lelang yang sudah mulai dilaksanakan apakah titik lokasinya sesuai dengan kondisi di lapangan atau tidak, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi pun melakukan pengecekan rencana pekerjaan penanganan banjir di kawasan Jalan Ahmad Yani sisi barat
rumah-pompa-greges-tak-mampu-tampung-debit-air-kawasan-jalan-semarang-dan-tembaan-tergenang
BERITA, 24/02/2022 Rumah Pompa Greges Tak Mampu Tampung Debit Air, Kawasan Jalan Semarang dan Tembaan Tergenang
Kawasan Jalan Tembaan (Tugu Pahlawan) hingga Jalan Semarang atau depan Stasiun Pasar Turi Surabaya pun sempat tergenang.
hujan-deras-sejumlah-kawasan-di-surabaya-tergenang
BERITA, 22/02/2022 Hujan Deras, Sejumlah Kawasan di Surabaya Tergenang
Hujan deras mengguyur Kota Surabaya sejak siang hingga sore, Senin, 21 Februari 2020 sore. Akibatnya, sejumlah kawasan di Kota Pahlawan tergenang.
cegah-banjir-di-kawasan-perkampungan-sungai-srikana-dikeru
BERITA, 30/01/2022 Cegah Banjir di Kawasan Perkampungan, Sungai Srikana Dikeruk
Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) Kota Surabaya berupaya untuk mencegah dan mengantisipasi banjir dari luapan sungai di perkampungan.
dinas-pmkp-surabaya-optimalkan-bantuan-atasi-genangan-di-surabaya
BERITA, 19/01/2022 Dinas PMKP Surabaya Optimalkan Bantuan Atasi Genangan di Surabaya
Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (PMKP) Kota Surabaya ikut mengatasi genangan di Kota Pahlawan, dengan cara menyiapkan unit dan personelnya untuk melakukan penyedotan maupun penyemprotan saat terjadi hujan deras.
hujan-deras-dan-angin-kencang-kawasan-ngagel-tergenang
BERITA, 18/01/2022 Hujan Deras dan Angin Kencang, Kawasan Ngagel Tergenang
Hujan deras dan angin kencang melanda Kota Surabaya Selasa, 18 Januari 2022 sore. Genangan air terjadi di kawasan Jalan Ngagel Timur, Surabaya.
digarap-tahun-2022-crossing-saluran-rolak-gunungsari-jadi-solusi-genangan-di-ketintang
BERITA, 13/01/2022 Digarap Tahun 2022, Crossing Saluran Rolak Gunungsari Jadi Solusi Genangan di Ketintang
Pembangunan crossing saluran di kawasan Ketintang Selatan tengah disiapkan. Pembangunan yang direncanakan mulai tahun 2022 tersebut dilakukan untuk mencegah timbulnya genangan air saat datangnya hujan.
cegah-genangan-di-pusat-kota-aliran-air-dibagi-menjadi-dua-sisi
BERITA, 10/01/2022 Cegah Genangan di Pusat Kota Aliran Air Dibagi Menjadi Dua Sisi
Satgas dari Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) Kota Surabaya melakukan penelusuran terkait penyebab genangan air
hujan-lebat-pusat-kota-dan-kawasan-dharmawangsa-tergenang
BERITA, 08/01/2022 Hujan Lebat, Pusat Kota dan Kawasan Dharmawangsa Tergenang
Hujan deras yang melanda Kota Surabaya pada Jumat 7 Januari 2022 sore menyebabkan sejumlah titik di Kota Pahlawan mengalami genangan air. Salah satunya di kawasan pusat kota Jalan Basuki Rahmat (Basra) hingga Jalan Dharmawangsa.
atasi-genangan-di-wiyung-pemkot-surabaya-tambah-kapasitas-pompa-air
BERITA, 07/01/2022 Atasi Genangan di Wiyung, Pemkot Surabaya Tambah Kapasitas Pompa Air
Warga Surabaya, terutama di daerah Kemlaten, Wiyung dan Karangpilang mengeluhkan adanya genangan air setelah hujan. Mengenai hal tersebut, Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) Kota Surabaya tidak menampik, bahwa di daerah tersebut memang lama surutnya.
wali-kota-dan-pimpinan-dprd-surabaya-sepakat-maksimalkan-anggaran-banjir
BERITA, 02/01/2022 Wali Kota dan Pimpinan DPRD Surabaya Sepakat Maksimalkan Anggaran Banjir
Di tahun 2022, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersama Pimpinan DPRD Kota Surabaya sepakat untuk concern menyelesaikan permasalahan banjir.
ini-cara-tangani-genangan-di-surabaya-dilakukan-pemerintah
BERITA, 24/11/2021 Ini Cara Tangani Genangan di Surabaya Dilakukan Pemerintah
Beberapa hari terakhir, intensitas hujan terbilang cukup tinggi terjadi di beberapa daerah, termasuk Kota Surabaya. Hal itu yang kemudian membuat beberapa wilayah Kota Pahlawan mengalami genangan.
normalisasi-saluran-sampah-menyumbat-jadi-penyebab-genangan-di-kelurahan-gading
BERITA, 21/11/2021 Normalisasi Saluran, Sampah Menyumbat jadi Penyebab Genangan di Kelurahan Gading
Antisipasi datangnya musim hujan dan genangan banjir, kerja bakti dilakukan di kawasan Jalan Setro, Kelurahan Gading, Kecamatan Tambaksari
dua-bozem-dibangun-untuk-atasi-genangan-di-surabaya-barat
BERITA, 18/11/2021 Dua Bozem Dibangun untuk Atasi Genangan di Surabaya Barat
Dua bozem akan dibangun di wilayah Surabaya Barat. Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi banjir.
dpubmp-pantau-beberapa-saluran-penyebab-genangan-di-surabaya
BERITA, 15/11/2021 DPUBMP Pantau Beberapa Saluran Penyebab Genangan di Surabaya
Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Pematusan (DPUBMP) Kota Surabaya melakukan pengecekan saluran di Lebak Permai III, Kelurahan Gading, Kecamatan Tambaksari, Surabaya, Senin 15 November 2021.
rumah-pompa-petekan-rampung-dan-sudah-bisa-difungsikan-untuk-cegah-banjir
BERITA, 23/12/2020 Rumah Pompa Petekan Rampung dan Sudah Bisa Difungsikan untuk Cegah Banjir
Pengadaan dan pemasangan pompa di Rumah Pompa Petekan sudah rampung sesuai target Bulan Desember 2020. Bahkan, saat ini pompa itu sudah bisa difungsikan untuk mencegah banjir di Kota Pahlawan.
forkopimda-surabaya-gelar-apel-kesiapsiagaan-bencana
BERITA, 13/11/2020 Forkopimda Surabaya Gelar Apel Kesiapsiagaan Bencana
Forkopimda Surabaya menggelar apel apel kesiapsiagaan bencana. Dalam apel tersebut hal utama mengenai peralatan bencana dicek, antisipasi musibah banjir, angin kencang, pohon tumbang.
surabaya-harus-bergerak-antisipasi-banjir
BERITA, 13/11/2020 Surabaya Harus Bergerak Antisipasi Banjir
Memasuki musim hujan, semua daerah harus bergerak cepat mengantisipasinya. Termasuk Surabaya, yang kemarin sudah diterjang banjir rob karena pasang laut.