
Reporter
Cheppy Changgih Rakhmad IllahJumat, 7 September 2018 - 13:05

[]
JATIMNET.COM, Ponorogo – Menyambut perayaan 1 Suro (tahun jawa) atau tanggal 1 Muharram, Kabupaten Ponorogo menggelar budaya kesenian tradisional. Seni dan tradisi dalam Grebek Suro itu meliputi Festival Reog Nasional, Pawai Lintas Sejarah dan Kirab Pusaka.
Selain itu, rencananya juga akan ada laruangan risalah doa di Telaga Ngebel. Perayaan itu sendiri sudah dilakukan sejak tanggal 1 September 2018, rencanakan puncak acaranya pada 11 September 2018.
Kamis, 6 September 2018, sudah digelar Festival Reog Nasional dengan menampilak kesenian reog, jathilan yang dilakukan oleh anak-anak.