banyuwangi-dapat-tambahan-dua-alat-ews-salah-satunya-untuk-peringatan-longsor
DAERAH, 07/11/2024 Banyuwangi Dapat Tambahan Dua Alat EWS, Salah Satunya untuk Peringatan Longsor
Kepala Pelaksana BPBD Banyuwangi Danang Hartarto menjelaskan ada dua EWS yang tengah berdiri di Bumi Blambangan
longsor-tutup-sejumlah-jalan-alternatif-perbatasan-ponorogo-trenggalek
DAERAH, 15/11/2022 Longsor Tutup Sejumlah Jalan Alternatif Perbatasan Ponorogo-Trenggalek 
Hujan deras yang terjadi Senin siang hingga malam, 14 November 2022, membuat sejumlah jalan penghubung Ponorogo-Trenggalek di Kecamatan Ngrayun, Kabupaten Ponorogo tertimbun longsor.
hujan-deras-rumah-warga-di-pinggir-sungai-kalikatir-mojokerto-kena-longsor
DAERAH, 08/10/2022 Hujan Deras, Rumah Warga di Pinggir Sungai Kalikatir Mojokerto Kena Longsor
Hujan deras membuat tembok sebuah rumah di pinggiran sungai Kalikatir, Kecamatan Gondang, Kabupaten Mojokerto, longsor. Diduga karena pondasi bangunan yang tak kuat menahan debit air hujan.
longsor-jalan-desa-di-lereng-bromo-terputus
DAERAH, 05/10/2022 Longsor, Jalan Desa di Lereng Bromo Terputus
Jalan penghubung antardesa yang terletak di lereng Gunung Bromo, Dusun Puncaksari, Desa Sapi, Kecamatan Lumbang, Kabupaten Probolinggo, mengalami longsor.
longsor-timbun-jalan-desa-di-probolinggo-belasan-rumah-nyaris-terisolir
DAERAH, 21/05/2022 Longsor Timbun Jalan Desa di Probolinggo, Belasan Rumah Nyaris Terisolir
Tanah longsor terjadi di Dusun Kayu Dara, Desa Tambak Ukir, Kecamatan Pakuniran, Kabupaten Probolinggo.
tiga-rumah-di-tiris-probolinggo-terdampak-longsor
DAERAH, 20/04/2022 Tiga Rumah di Tiris Probolinggo Terdampak Longsor
Tiga rumah yang berlokasi di kawasan pegunungan Dusun Lawang Kedaton, Desa Andungbiru, Kecamatan Tiris, Kabupaten Probolinggo mengalami kerusakan di bagian belakang bangunan dindingnya.
banjir-dan-longsor-terjadi-di-probolinggo-masyarakat-diimbau-waspada
DAERAH, 15/03/2022 Banjir dan Longsor Terjadi di Probolinggo, Masyarakat Diimbau Waspada
Tingginya intensitas turunnya hujan di Kabupaten Probolinggo menjadi atensi BPBD dalam mengantisipasi terjadinya bencana alam.
material-longsor-di-jalan-menuju-bromo-dibersihkan-dengan-alat-berat
DAERAH, 25/11/2021 Material Longsor di Jalan Menuju Bromo Dibersihkan dengan Alat Berat
Longsor yang terjadi di jalan menuju wisata Gunung Bromo, Rabu siang, 24 November 2021, membuat petugas gabungan TNI, Polri, BPBD Kabupaten Probolinggo dan lainnya harus bekerja ekstra.
terdampak-longsor-31-warga-tugurejo-ponorogo-mengungsi
DAERAH, 22/11/2021 Terdampak Longsor, 31 Warga Tugurejo Ponorogo Mengungsi
Tanah longsor yang menimpa Dusun Tugunongko, Desa Tugurejo, Kecamatan Slahung, Kabupaten Ponorogo, membuat 31 jiwa dari 11 KK harus mengungsi karena terdampak tanah longsor pada Sabtu 20 November 2021.
tergerus-arus-sungai-lima-rumah-di-banyuwangi-terancam-longsor
DAERAH, 11/11/2021 Tergerus Arus Sungai, Lima Rumah di Banyuwangi Terancam Longsor
Pasca meluapnya sungai Terbasalak  di Dusun Terbasalak, Desa Karangharjo, Kecamatan Glenmore, Kabupaten Banyuwangi, Rabu, 10 November 2021, lima rumah terancam longsor.
belasan-titik-di-daop-7-madiun-rawan-banjir-dan-tanah-longsor
DAERAH, 10/11/2021 Belasan Titik di Daop 7 Madiun Rawan Banjir dan Tanah Longsor
PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi (KAI Daop) 7 Madiun memetakan 13 titik sebagai daerah rawan banjir, tanah amblas, dan tanah longsor. Lokasinya di sepanjang jalur antara Ngawi hingga Blitar.
satgas-pu-dan-bpb-linmas-surabaya-bersihkan-material-longsor-di-batu
BERITA, 06/11/2021 Satgas PU dan BPB Linmas Surabaya Bersihkan Material Longsor di Batu
Sebanyak 60 personel satgas Pekerjaan Umum (PU) dan Badan Penanggulangan Bencana dan Perlindungan Masyarakat (BPB Linmas) Kota Surabaya  beserta alat berat dan dump truck langsung dikerahkan untuk mengatasi dampak bencana longsor setibanya di Kota Batu, Jumat, 5 November 2021.
jalan-tertimpa-longsor-akses-ke-gunung-bromo-sempat-tertutup
DAERAH, 26/03/2021 Jalan Tertimpa Longsor, Akses ke Gunung Bromo Sempat Tertutup
Hujan deras yang terjadi di Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, Jumat, 26 Maret 2021, menyebabkan tanah longsor.
mau-ke-wisata-gunung-bromo-waspadai-dua-jalur-ini-yang-rawan-longsor
BERITA, 25/02/2021 Mau ke Wisata Gunung Bromo, Waspadai Dua Jalur Ini yang Rawan Longsor
Berdasarkan data yang dirillis Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda Surabaya, yang mencatat peringatan dini 3 harian di Jawa Timur.
longsor-di-pamekasan-timpa-dua-kamar-ponpes
BERITA, 24/02/2021 Longsor di Pamekasan Timpa Dua Kamar Ponpes
Longsor menimpa Pondok Pesantren (Ponpes) Annidhamiyah, Dusun Jepun, Desa Bindang, Kecamatan Pasean, Pamekasan.
sawah-di-lereng-gunung-penanggungan-longsor
DAERAH, 20/02/2021 Sawah di Lereng Gunung Penanggungan Longsor
Area persawahan seluas 800 meter persegi di kawasan lereng Gunung Penanggungan di Dusun Kemendung, Desa Penanggungan, Kecamatan Trawas, Kabupaten Mojoketo, longsor
cegah-banjir-dan-tanah-longsor-pemkab-madiun-akan-tanam-akar-wangi
DAERAH, 16/02/2021 Cegah Banjir dan Tanah Longsor, Pemkab Madiun akan Tanam Akar Wangi
Pemkab Madiun akan menanam tanaman akar wangi atau vetiver di tiga kecamatan yang dinyatakan paling rawan banjir dan tanah longsor, yakni Saradan, Gemarang, dan Kare.
14-korban-longsor-di-nganjuk-ditemukan-tujuh-korban-dalam-pencarian
BERITA, 15/02/2021 14 Korban Longsor di Nganjuk Ditemukan, Tujuh Korban dalam Pencarian
Bupati Nganjuk Novi Rahman menyampaikan proses pencarian korban longsor di Dusun Selopuro, Desa/Kecamatan Ngetos, Kabupaten Nganjuk terus dilakukan.
penambangan-pasir-di-kaki-gunung-raung-rawan-longsor-dan-banjir-bandang
DAERAH, 12/02/2021 Penambangan Pasir di Kaki Gunung Raung, Rawan Longsor dan Banjir Bandang
Warga sekitar di kaki Gunung mengaku khawatir akan dampak pertambangan Galian C potensi longsor di masa puncak musim hujan.
bmkg-cuaca-ekstrem-10-16-februari-2021-jawa-siaga-banjir
BERITA, 10/02/2021 BMKG: Cuaca Ekstrem 10-16 Februari 2021, Jawa Siaga Banjir
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat sebagian besar wilayah Indonesia (96 persen dari 342 Zona Musim) saat ini telah memasuki musim hujan.