bom-bunuh-diri-meledak-di-bandung-gus-fawait-saatnya-pancasila-diperkuat-melalui-pendidikan
BERITA, 08/12/2022 Bom Bunuh Diri Meledak di Bandung, Gus Fawait: Saatnya Pancasila Diperkuat Melalui Pendidikan
Bom bunuh diri meledak di Polsek Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu 7 Desember 2022. Bendahara Ansor Jawa Timur Muhammad Fawait angkat bicara mengenai masih adanya aksi terorisme di Tanah Air.
cegah-radikalisme-dan-intoleransi-puspaga-dan-sinau-bareng-di-19-balai-rw-diresmikan
BERITA, 21/09/2022 Cegah Radikalisme dan Intoleransi, Puspaga dan Sinau Bareng di 19 Balai RW Diresmikan
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meresmikan Balai RW 5 Kelurahan Genteng, Kecamatan Genteng sebagai Pusat Pembelajaran Keluarga (Puspaga), Sinau dan Mengaji untuk anak - anak, Selasa 20 September 2022.
85-perwakilan-ponpes-di-surabaya-ikuti-pengarahan-bahaya-radikalisme
BERITA, 28/06/2022 85 Perwakilan Ponpes di Surabaya Ikuti Pengarahan Bahaya Radikalisme
85 perwakilan pengurus Pondok Pesantren (Ponpes) se-Kota Surabaya mengikuti pengarahan bahaya radikalisme di Graha Sawunggaling, Selasa 28 Juni 2022.
tangkal-radikalisme-warga-surabaya-diimbau-peduli-lingkungan-sosial
BERITA, 20/06/2022 Tangkal Radikalisme, Warga Surabaya Diimbau Peduli Lingkungan Sosial
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengajak seluruh masyarakat untuk bersinergi mendukung kondusivitas Kota Pahlawan agar terhindar dari radikalisme dan ekstremisme.
cegah-radikalisme-wali-kota-surabaya-ingin-organisasi-pemuda-lintas-agama-dibentuk
BERITA, 24/05/2022 Cegah Radikalisme, Wali Kota Surabaya Ingin Organisasi Pemuda Lintas Agama Dibentuk
Untuk menghindari paham radikalisme dan ekstrimisme masuk ke dalam organisasi atau setiap orang beragama hingga berdampak buruk ke depannya.
gandeng-bnpt-kai-selenggarakan-dialog-wawasan-kebangsaan-dan-anti-radikalisme
BERITA, 10/12/2021 Gandeng BNPT, KAI Selenggarakan Dialog Wawasan Kebangsaan dan Anti Radikalisme
PT Kereta Api Indonesia (Persero) bersama Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar Dialog Wawasan Kebangsaan dan Anti Radikalisme di beberapa stasiun menggunakan Kereta Api Inspeksi sejak 8-10 Desember 2021
kunjungi-polda-pks-jatim-komitmen-tangkal-radikalisme
POLITIK, 04/06/2021 Kunjungi Polda, PKS Jatim Komitmen Tangkal Radikalisme
PKS Jatim menggelar Silaturahim kebangsaan dengan Polda Jatim. Dalam pertemuan itu, PKS Jatim memaparkan berbagai upaya untuk turut menjaga kamtibmas, salah satunya memerangi radikalisme.
tanggkal-terorisme-dan-radikalisme-polisi-gelar-fgd
DAERAH, 26/03/2021 Tanggkal Terorisme dan Radikalisme, Polisi Gelar FGD
Polres Gresik menggelar Focus Group Discussion (FGD) bersama pemuda dan pelajar dalam rangka pencegahan serta penanggulangan radikalisme dan terorisme.
tolak-din-syamsuddin-disebut-radikal-mui-ini-tuduhan-dan-fitnah-keji
NASIONAL, 15/02/2021 Tolak Din Syamsuddin Disebut Radikal, MUI: Ini Tuduhan dan Fitnah Keji
Petisi daring menolak mantan Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Din Syamsuddin sebagai individu radikal mencapai angka 12.438 tanda tangan.
din-syamsuddin-dituduh-radikalisme-mahfud-md-kami-tak-tangkap-orang-kritis
NASIONAL, 15/02/2021 Din Syamsuddin Dituduh Radikalisme, Mahfud MD: Kami Tak Tangkap Orang Kritis
Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD menegaskan bahwa pemerintah tidak akan melakukan proses hukum terhadap mantan Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Din Syamsuddin.
mui-radikal-dan-intoleran-jadi-senjata-bungkam-orang-tak-disukai
NASIONAL, 14/02/2021 MUI: Radikal dan Intoleran Jadi Senjata Bungkam Orang Tak Disukai
Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), Cholil Nafis menilai cap radikal dan intoleran kini telah menjadi senjata untuk membungkam dan menyudutkan orang yang tak disukai.
terkait-karikatur-nabi-muhammad-oleh-media-prancis-ini-pandangan-mui-probolinggo
DAERAH, 01/11/2020 Terkait Karikatur Nabi Muhammad oleh Media Prancis, Ini Pandangan MUI Probolinggo
Kecaman pada Presiden Prancis Emanuel Macron yang menyebut Islam sedang mengalami krisis terkait radikalisme terus datang dari berbagai pihak, tak terkecuali Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Probolinggo.
pwnu-jatim-dukung-sertifikasi-nikah-dan-skb-11-menteri
BERITA, 01/12/2019 PWNU Jatim Dukung Sertifikasi Nikah dan SKB 11 Menteri
Muskerwil Jatim ke 11 yang digelar PWNU di Probolinggo mendukung sertifikasi nikah dan SKB Menteri tentang penanganan radikalisme
denda-konten-negatif-untuk-platform
ARTIKEL, 18/11/2019 Denda Konten Negatif untuk Platform
Kemenkominfo menyiapkan denda ratusan juta rupiah bagi platform yang memyediakan konten negatif.
ratusan-generasi-muda-ikuti-pemilihan-duta-isnu-jatim
BERITA, 10/11/2019 Ratusan Generasi Muda Ikuti Pemilihan Duta ISNU Jatim
Dari 859 peserta yang mendaftar, sebanyak 100 peserta yang dinyatakan lolos dan menjalani proses karantina.
akademisi-unair-imbau-tak-lihat-cadar-sebagai-simbol-radikalisme
PENDIDIKAN, 07/11/2019 Akademisi Unair Imbau Tak Lihat Cadar Sebagai Simbol Radikalisme 
Akademisi Unair, Amira Paripurna meminta agar tak merumuskan orang yang terpapar radikalisme hanya dari cadar dan celana cingkrang.
wacana-larangan-bercadar-bagi-pns-wapres-sebut-tak-berkaitan-dengan-radikalisme
POLITIK, 02/11/2019 Wacana Larangan Bercadar bagi PNS, Wapres Sebut Tak Berkaitan dengan Radikalisme
Wakil Presiden Ma’ruf Amin pun memanggapi jika wacana larangan cadar berkaitan dengan penegakan kedisiplinan, bukan paham radikalisme.
bersepeda-ke-perdesaan-dewan-masjid-situbondo-tangkal-radikalisme
DAERAH, 27/10/2019 Bersepeda ke Perdesaan, Dewan Masjid Situbondo Tangkal Radikalisme
Dewan Masjid Indonesia (DMI) Situbondo, kembali menggelar muhibah umat ke-3.
penasehat-kpk-tegaskan-tidak-ada-paham-radikalisme-di-kpk
NASIONAL, 20/09/2019 Penasehat KPK Tegaskan Tidak Ada Paham Radikalisme di KPK
Kan ada Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), tangkap saja orangnya, sesederhana itu. Jadi tidak usah termakan isu yang tidak ada gunanya.
kemkominfo-gandeng-bnpt-lawan-radikalisme-di-dunia-maya
TEKNO, 28/08/2019 Kemkominfo Gandeng BNPT Lawan Radikalisme di Dunia Maya
"Paham radikalisme dan intoleransi harus direduksi. Rapatkan barisan dan bergandengan tangan. Radikalisme dan terorisme musuh bersama"