semangat-muharam-dan-hut-ri-santri-diminta-terus-berperan-bangun-indonesia
DAERAH, 18/08/2022 Semangat Muharam dan HUT RI, Santri Diminta Terus Berperan Bangun Indonesia
Wakil Bupati Gresik Aminatun Habibah mengajak masyarakat memperkuat ukhuwah islamiyah (persaudaraan antarmuslim), wathoniyah (antarbangsa), dan insaniyah (antarmanusia) dalam bingkai NKRI meski berbeda-beda agama, suku, dan budaya.
1-suro-psht-tiadakan-tradisi-nyekar
DAERAH, 29/07/2022 1 Suro, PSHT Tiadakan Tradisi Nyekar
Pengurus Pusat perguruan silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) meniadakan tradisi nyekar ke makam sesepuh organisasi itu saat menjelang pergantian tahun baru Islam 1 Muharam 1444 Hijriah atau 1 Suro dalam penanggalan Jawa.
tradisi-muharam-asn-pemkab-banyuwangi-galang-dana-santuni-anak-yatim
DAERAH, 19/08/2021 Tradisi Muharam, ASN Pemkab Banyuwangi Galang Dana Santuni Anak Yatim
Pemkab Banyuwangi menggelar tradisi bulan Muharam berupa santunan anak yatim, Kamis, 19 Agustus 2021. Dalam kesempatan itu, Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani berharap berkah santunan mendatangkan perlindungan dari musibah terutama pandemi Covid-19.
keris-zaman-majapahit-ini-dihargai-rp1-miliar-dipercaya-bisa-mengusir-wabah
DAERAH, 10/08/2021 Keris Zaman Majapahit Ini Dihargai Rp1 Miliar, Dipercaya Bisa Mengusir Wabah
Para kolektor benda-benda pusaka di Situbondo melakukan ritual mencuci benda pusaka. Ritual musiman itu dilakukan setiap awal bulan Muharam atau Sura untuk merawat benda-benda pusaka peninggalan leluhur.
pandemi-covid-19-konvoi-dan-ziarah-leluhur-perguruan-silat-ditiadakan
DAERAH, 04/08/2021 Pandemi Covid-19, Konvoi dan Ziarah Leluhur Perguruan Silat Ditiadakan
Para pesilat di Madiun kembali dilarang menggelar tradisi konvoi dan berziarah ke makam leluhur perguruan silat di bulan Muharam atau Suro dalam penanggalan Jawa. Sebab, masa pandemi Covid-19 masih berlangsung.
libur-panjang-awal-hijriah-masyarakat-diminta-jaga-jarak-di-tempat-wisata
DAERAH, 21/08/2020 Libur Panjang Awal Hijriah, Masyarakat Diminta Jaga Jarak di Tempat Wisata
Libur panjang akhir pekan di awal tahun baru 1442 Hijriah berpotensi dimanfaatkan masyarakat untuk berlibur meski masih dalam pandemi Covid-19.