Logo

Akta Kematian Harus Ngurus di Jakarta

Reporter:,Editor:

Senin, 02 November 2020 03:00 UTC

Akta Kematian Harus Ngurus di Jakarta

MINTA MAAF: Hanya persoalan akta kematian anaknya, Yaidanh Warga Surabaya harus berangkat ke Jakarta. Atas insiden ini, Dispendukcapil Surabaya sampaikan permohonan maaf kepada Yaidah. Komikus: Siti

(+) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Kadispendukcapil) Kota Surabaya bersilaturahmi ke rumah dan sampaikan permohonan maaf kepada Yaidah yang mengurus akta kematian anaknya ke kantor Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) di Jakarta.

(-) Iku ket siji sing ketemon, sek akeh sing liyane!