POLITIK, 18/03/2023 Simfoni Kebangsaan di Surabaya, Anies: Gelora yang Luar Biasa, Semoga jadi Awalan yang Baik
Ribuan relawan antusias menyambut kedatangan Anies Baswedan di Dyandra Convention Center, Surabaya, Jumat 17 Maret 2023. Anies melakukan safari ke sejumlah wilayah di Jatim, salah satunya Simfoni Kebangsaan di Surabaya.
TEKNO, 24/01/2023 Prihatin Peretesan, 3 Mahasiswa ITS ini Kembangkan Aplikasi Terintigrasi Dengan Blockchain
Tiga mahasiswa Departemen Teknik Informatika ITS mengembangkan aplikasi penyimpanan berkas secara digital.
BERITA, 21/10/2022 Surabaya Jadi Daerah Percontohan Reformasi Birokrasi Tematik Penanggulangan Kemiskinan
Pemkot Surabaya ditunjuk pemerintah pusat sebagai salah satu daerah percontohan reformasi birokrasi penanggulangan kemiskinan.
ARTIKEL, 19/10/2022 Mengapa Banjir dan Tanah Longsor Disebut Bencana Hidrometeorologi ?
Bencana alam menerjang sejumlah daerah di Jawa Timur. Permukiman, akses transportasi, lahan pertanian, dan beberapa fasilitas publik terendam banjir.
BERITA, 19/10/2022 Mahasiswa ITS ini Hasilkan Sumber Energi Listrik dari Ampas Tebu
Arif Pawoko, seorang mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya menggagas pemanfaatan ampas tebu pada industri gula untuk menghasilkan listrik.
EKBIS, 15/09/2022 Pencapaian Produksi Bus Listrik di PT INKA Capai 70 Persen
Proses produksi bus listrik Merah Putih oleh PT INKA (Persero) di Madiun telah mencapai 70 persen.
PENDIDIKAN, 01/09/2022 Mahasiswa ITS Berprestasi Lewat Gagasan Desain Pembaruan Wisata Ampel
Tim mahasiswa Departemen Arsitektur ITS berhasil meraih Juara II pada ajang bergengsi Sayembara Desain Arsitektur oleh Kreature bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya dengan karyanya berupa Ampel Connecting Hub.
PENDIDIKAN, 12/08/2022 Ini Pesan Eri Cahyadi di Hadapan 6 Ribu Maba ITS
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menggugah gairah semangat belajar para mahasiswa baru (maba), dalam acara Generasi Integralistik (Gerigi).
EKBIS, 22/07/2022 PT INKA Gandeng ITS Kembangkan Produksi Reefer Container
PT INKA (Persero), PT PELNI (Persero) dan Institut Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya sepakat bekerjasama dalam pengembangan pembuatan reefer container.
PENDIDIKAN, 22/07/2022 Sambut Endemi, ITS Beri Edukasi Lewat Poster dan Komik Digita
- Guna menunjang aspek edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat, tim Pengabdian kepada Masyarakat (Abmas) Departemen Desain Komunikasi dan Visual (DKV) Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) kembali memberikan kontribusi berupa karya-karya terbaiknya.
TEKNO, 17/07/2022 Kurangi Emisi Karbon, Mahasiswa ITS Gagas Trem Tanpa Pengemudi
Berangkat dari keprihatinan terhadap buruknya kualitas udara di Surabaya, mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) menggagas inovasi Autonomous Electric Tram (AUTRAM) alias trem tanpa pengemudi bertenaga baterai sebagai moda transportasi masa depan.
PENDIDIKAN, 12/07/2022
ITS - Kemensos Kembali Bantu Masyarakat Papua Lewat Motor Trail Listrik
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) kembali bekerja sama dengan Kementerian Sosial (Kemensos) RI untuk mengembangkan perekonomian masyarakat Papua. Setelah pemberian kapal.
PENDIDIKAN, 08/07/2022 Tak Terkalahkan, ITS Pertahankan Juara Umum KRI Kali Kelima
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) terus menunjukkan ketangguhan di dunia robotika dengan kembali menyabet gelar Juara Umum di ajang Kontes Robot Indonesia (KRI) 2022.
TEKNO, 02/07/2022 ITS Jamu 121 Tim untuk Bertarung di Kontes Robot Indonesia 2022
Setelah dua tahun dilaksanakan secara daring akibat pandemi, Kontes Robot Indonesia (KRI) 2022 tingkat nasional resmi digelar secara luring dengan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) sebagai tuan rumah penyelenggara, Jumat 1 Juli 2022.
TEKNO, 25/06/2022 Patroli Tama, Gim Edukasi Lalu Lintas Bantu Kurangi Laka Lantas di Indonesia
Data kasus kecelakaan lalu lintas di Indonesia mencatat banyak anak remaja berusia 15-19 tahun mengalami kecelakaan dalam berkendara.
BERITA, 23/06/2022 Gerakan Seribu Tangan Palsu Bantu Sahabat Difabel Dapatkan Kenyamanan
Sivitas akademika Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) membuat inovasi pembentukan ekosistem masyarakat yang ramah terhadap sahabat difabel melalui Gerakan Seribu Tangan Palsu, yang diinisiasi melalui Program Pengabdian kepada Masyarakat (abmas) Prioritas ITS.
PENDIDIKAN, 20/06/2022 Pertama di Indonesia Ada Prodi Sains Analitik dan Instrumentasi Kimia
Cepatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) di dunia memerlukan kemajuan pembelajaran di berbagai disiplin ilmu, tidak terkecuali ilmu kimia.
PENDIDIKAN, 10/06/2022 Baru Dibuka, Jumlah Mahasiswa S1 Teknologi Kedokteran ITS Dibatasi
ITS kembali membuka program studi (prodi) baru untuk jenjang sarjana (S1) yakni Teknologi Kedokteran yang merupakan pengembangan dari prodi Teknik Biomedik.
EKBIS, 08/06/2022 18 UMKM Jatim Gelar Promosi Exhibition Bersama DKV ITS
Melalui pameran bertajuk Desain Komunikasi Visual (DKV) Promosi Exhibition, mahasiswa mempromosikan 18 UMKM Jawa Timur di Gedung DKV ITS.
PENDIDIKAN, 05/06/2022 ITS Kembali Buka Jalur Ujian Masuk Jurusan Desain