hari-pers-2024-kwg-gelar-donor-darah-hingga-pemeriksaan-kesehatan-gratis
DAERAH, 09/02/2024 Hari Pers 2024, KWG Gelar Donor Darah hingga Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Pada peringatan Hari Pers Nasional 9 Februari 2024, Komunitas Wartawan Gresik (KWG) menggelar tasyakuran dan khataman Alquran.
puncak-hpn-2024-di-mojokerto-pwi-gelar-senam-dan-kuis-berhadiah
DAERAH, 02/02/2024 Puncak HPN 2024 di Mojokerto, PWI Gelar Senam dan Kuis Berhadiah
Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2024 terlihat meriah saat puluhan wartawan yang tergabung dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Mojokerto melakukan senam bersama dengan Forkopimda Kabupaten Mojokerto di kantor Sekertariat PWI Jalan Pekayon I Nomor 99 Kota Mojokerto, Jumat pagi, 2 Februari 2024.
kwg-persembahkan-tumpeng-raksasa-nasi-krawu-di-hari-jadi-gresik-536-dan-pemkab-gresik-49
DAERAH, 12/03/2023 KWG Persembahkan Tumpeng Raksasa Nasi Krawu di Hari Jadi Gresik 536 dan Pemkab Gresik 49
Komunitas Wartawan Gresik (KWG) berhasil membuat tumpeng nasi krawu raksasa di momen Hari Jadi Gresik 536 dan Pemkab Gresik 49, sekaligus jadi cagatan sejarah.
hadiri-puncak-hpn-2023-wali-kota-eri-terus-mendidik-publik-dengan-berita-objektif-dan-anti-hoaks
BERITA, 10/02/2023 Hadiri Puncak HPN 2023, Wali Kota Eri: Terus Mendidik Publik dengan Berita Objektif dan Anti-Hoaks
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menghadiri puncak peringatan Hari Pers Nasional (HPN) Tahun 2023 di Kota Medan, Sumatera Utara, Kamis 9 Februari 2023.
sukses-bawa-program-dandan-omah-walkot-surabaya-raih-penghargaan-anugerah-kebudayaan-pwi
BERITA, 06/02/2023 Sukses Bawa Program Dandan Omah, Walkot Surabaya Raih Penghargaan Anugerah Kebudayaan PWI
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi berhasil meraih Anugerah Kebudayaan PWI Pusat 2023 dengan tema "Inovasi pangan, sandang dan papan, berbasis informasi dan kebudayaan." Rencananya, Trofi Abyakta (Maju, Berkembang) akan diterimanya dalam puncak peringatan Hari Pers Nasional (HPN) di Medan, Sumatera Utara pada 9 Februari 2023
gresik-target-turunkan-angka-kemiskinan-hingga-satu-digit
DAERAH, 16/03/2022 Gresik Target Turunkan Angka Kemiskinan hingga Satu Digit
Wakil Bupati Gresik Aminatun Habibah menyebut kemiskinan merupakan fenomena kompleks akibat rendahnya produktivitas, pendapatan, pendidikan, sedikitnya tabungan dan investasi.
hpn-2022-di-probolinggo-diperingati-lewat-festival-layangan-hias
DAERAH, 13/02/2022 HPN 2022 di Probolinggo Diperingati Lewat Festival Layangan Hias
Sejumlah wartawan media cetak hingga elktronik di Probolinggo, menggelar festival lomba layangan hias yang ditempatkan di area obyek wisata Pantai Duta, Kota Probolinggo, Sabtu 12 Februari 2022.
hpn-2022-anik-maslachah-bangga-dengan-eksistensi-jurnalis-nahdliyin
POLITIK, 09/02/2022 HPN 2022, Anik Maslachah Bangga dengan Eksistensi Jurnalis Nahdliyin
Wakil Ketua DPRD Jawa Timur, Anik Maslachah mengungkapkan apresiasinya terhadap wadah jurnalis nahdliyin di tengah masyarakat. Bahkan sebagai kader NU, ia mengaku bangga dengan eksistensi jurnalis yang berafiliasi dengan Nahdlatul Ulama.
peringati-hpn-pwi-dan-forwas-bersama-pemkab-sidoarjo-gelar-vaksin-booster-jurnalis
DAERAH, 09/02/2022 Peringati HPN, PWI dan Forwas Bersama Pemkab Sidoarjo Gelar Vaksin Booster Jurnalis
Memperingati Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2022, puluhan jurnalis dari Forum Wartawan Sidoarjo (Forwas) dan PWI Sidoarjo bersama Pemkab Sidoarjo menggelar Vaksinasi Booster bagi pekerja media di paseban Pendopo Kabupeaten Sidoarjo, Rabu 9 Februari 2022.
kwg-dprd-gresik-sinau-bareng-ke-banyuwangi-bertema-kemiskinan-dan-reformasi-birokrasi
INFORIAL, 03/02/2022 KWG - DPRD Gresik Sinau Bareng ke Banyuwangi Bertema Kemiskinan dan Reformasi Birokrasi
Memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2022, Komunitas Wartawan Gresik (KWG) menggelar Studi Banding di Kabupaten Banyuwangi
peringati-hpn-jurnalis-probolinggo-bagikan-bingkisan-ke-ibu-ibu-penyapu-jalanan
DAERAH, 12/02/2021 Peringati HPN, Jurnalis Probolinggo Bagikan Bingkisan Ke Ibu-ibu Penyapu Jalanan
Aksi sosial berupa pembagian masker, nasi kotak dan uang kepada ibu-ibu tukang sapu jalanan, digelar kalangan insan pers di Kota Probolinggo, Jum'at 12 Februari 2021.
hpn-di-tengah-pandemi-kwg-ajak-masyarakat-dukung-program-pemerintah-disiplin-prokes
DAERAH, 10/02/2021 HPN di Tengah Pandemi, KWG Ajak Masyarakat Dukung Program Pemerintah Disiplin Prokes
Peringati HPN 2021, Komunitas Wartawan Gresik (KWG) mengajak masyarakat mendukung program pemerintah untuk memutus mata rantai Covid-19
puncak-peringatan-hpn-wali-kota-mojokerto-terima-anugerah-kebudayaan-pwi-pusat-2021
INFORIAL, 09/02/2021 Puncak Peringatan HPN, Wali Kota Mojokerto Terima Anugerah Kebudayaan PWI Pusat 2021 
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari, menerima penghargaan di ajang Anugerah Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat 2021.
punya-peran-penting-di-tengah-pandemi-pers-probolinggo-bagikan-masker
DAERAH, 09/02/2021 Punya Peran Penting di Tengah Pandemi, Pers Probolinggo Bagikan Masker 
Menyambut hari pers nasional (HPN) 2021, sejumlah wartawan cetak dan elektronik tergabung dalam Pokja Jurnalis Kraksaan (PJK), Probolinggo melakukan aksi simpatik yakni bagi-bagi masker.
peringati-hpn-2021-komunitas-wartawan-gresik-bersama-forpimda-bagi-masker-ke-pengendara
DAERAH, 08/02/2021 Peringati HPN 2021, Komunitas Wartawan Gresik Bersama Forpimda Bagi Masker ke Pengendara
Memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2021, Komunitas Wartawan Gresik (KWG) bersama Forpimda menggelar hal berbeda, yakni bagi masker ke pengendara.
hari-pers-nasional-wartawan-dan-forkopimda-probolinggo-tanam-1-000-pohon-anggur
DAERAH, 17/02/2020 Hari Pers Nasional, Wartawan dan Forkopimda Probolinggo Tanam 1.000 Pohon Anggur
Dalam rangka Hari Pers Nasional (HPN) ke-74, wartawan se-Probolinggo Raya bersama Forkompimda Kota Probolinggo melakukan aksi penanaman pohon anggur di tepi jalan Panglima Sudirman, Senin, 17 Februari 2020.
peringati-hpn-ke-74-wartawan-probolinggo-gelar-kibarkan-bendera-merah-putih
DAERAH, 10/02/2020 Peringati HPN ke-74, Wartawan Probolinggo Gelar Kibarkan Bendera Merah Putih
Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) ke-74 tahun 2020, wartawan Probolinggo Raya menggelar upacara pengibaran bendera Merah Putih di halaman Museum Kota Probolinggo, Senin, 10 Februari 2020.