Pemotor asal Gresik meninggal dunia setelah terlibat kecelakaan akibat rem blong di jalan menurun Pacet-Cangar, Kecamatan/Kabupaten Mojokerto, Minggu siang, 10 November 2024.
Dua wanita pemotor mengalami rem blong saat melintasi jalan menurun di Desa/Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto. Satu di antaranya dikabarkan meninggal dunia, Sabtu siang, 14 September 2024.
Sebuah truk tanpa muatan terguling saat melewati jalur menurun di Jalan Raya Cangar-Pacet, Desa/Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, Senin, 13 Mei 2024, sekira pukul 13.40 WIB.
Saat libur terakhir Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, dua pemotor yang melintas jalan menurun Cangar-Pacet mengalami rem blong dan menabrak benteng penyelamat yang terbuat dari tumpukan sekam di rest area, Senin siang, 15 April 2024.
Jajaran Polres Mojokerto melakukan pemantauan jalur wisata di Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, terutama pada jalur ekstrem Cangar yang rawan kecelakaan akibat rem blong, Sabtu siang, 13 April 2024.
Kecelakaan lalu lintas akibat rem blong kembali terjadi di jalur turunan Pacet-Batu di Desa/Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, Rabu, 3 Januari 2024.
Dua pengendara perempuan tewas seketika usai roda dua yang ditumpanginya mengalami rem blong di tanjakan tikungan Obech Jalan Raya Gerilya, Desa/Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto.