
Reporter
Nugroho

EKBIS, 29/03/2025
H-2 Lebaran, Enam Perjalanan Kereta di Daop 7 Madiun TerlambatPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) mencatat terjadinya keterlambatan perjalanan beberapa kereta yang berangkat maupun melintasi di wilayah Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun pada H-2 Lebaran, Sabtu, 29 Maret 2025.

DAERAH, 15/03/2025
Tak Ada Mudik Gratis, Ikawangi Dewata Bali Berharap Ada Tahun DepanIkatan Keluarga Banyuwangi (Ikawangi) Dewata Bali mengaku kecewa dan sedih dengan ditiadakannya program mudik gratis dari Bali ke Banyuwangi oleh Pemerintah Kabupaten Banyuwangi.

DAERAH, 03/03/2025
Persiapan Lebaran, PT KAI Madiun Intensifkan Rampcheck Stasiun dan KeretaPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun mematangkan persiapannya dalam menghadapi masa angkutan Lebaran 1446 Hijriah/2025 Masehi secara intensif.

NASIONAL, 25/02/2025
Lebaran 2025, PT KAI Madiun Siapkan 127.248 Tempat DudukPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun menyiapkan penambahan perjalanan kereta selama masa angkutan Lebaran 2025.

DAERAH, 24/02/2025
Warga Tulungagung Tewas Tersambar KA Dhoho, Begini Respons PT KAIPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun kembali mengingatkan para pengguna jalan untuk meningkatkan kewaspadaan saat melewati perlintasan sebidang.

NASIONAL, 22/02/2025
Kepala Daerah dari PDIP Dilarang Hadiri Retret, Ini Kata Budiman SudjatmikoInstruksi Megawati Soekarnoputri agar kepala daerah dari PDIP menunda retret menuai sorotan beberapa pihak.

DAERAH, 22/02/2025
Pengemudi Becak dari Tiga Kota Terima 60 Becak Listrik Bantuan Pribadi PrabowoPara abang becak dari tiga daerah di Jawa Timur menerima becak listrik dari Presiden Prabowo Subianto melalui Yayasan Gerakan Solidaritas Nasional (GSN), Sabtu, 22 Februari 2025.

NASIONAL, 21/02/2025
Gus Ipul Janji Libatkan NGO Verifikasi Data dan Fakta Penerima BansosKementerian Sosial (Kemensos) melebur Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) menjadi Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional (DTSEN).

NASIONAL, 21/02/2025
Kemensos Bakal Batasi Bansos bagi Penerima Usia ProduktifMenteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf mengatakan pihaknya berencana mengevaluasi data penerima bantuan sosial (bansos) agar program tersebut lebih tepat sasaran.

EKBIS, 20/02/2025
Menjelang Ramadan, DKPP Madiun Gelar Gerakan Pangan MurahMenjelang Ramadan, Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Kabupaten Madiun melaksanakan Gerakan Pangan Murah di halaman Kantor Desa Sumberejo, Kecamatan/Kabupaten Madiun, Kamis, 20 Februari 2025.

DAERAH, 20/02/2025
Berimbas pada Pendidikan hingga Perbaikan Jalan, Mahasiswa Madiun Raya Tolak Efisiensi AnggaranPuluhan mahasiswa yang tergabung dalam Forum Mahasiswa Madiun Raya (Formmad Raya) menggelar aksi demonstrasi di depan kantor DPRD Kabupaten Madiun, Kamis, 20 Februari 2025.

DAERAH, 14/02/2025
11.087 Tiket Kereta Mudik Lebaran di Daop 7 Madiun TerjualPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun mencatat sebanyak 11.087 tiket perjalanan masa angkutan Lebaran 2025 sudah terjual hingga Jumat, 14 Februari 2025.

NASIONAL, 25/01/2025
KAI Kembali Alihkan 15 Rute KA Jalur Utara lewat Daop 7 MadiunPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) kembali mengalihkan sejumlah perjalanan kereta api (KA) rute Jakarta-Surabaya dan sebaliknya dari jalur utara ke jalur selatan.

DAERAH, 21/01/2025
Banjir Grobogan, Rute 9 Perjalanan Kereta Dialihkan ke Daop 7 MadiunPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) mencatat pemindahan rute sembilan perjalanan kereta api dari Surabaya-Jakarta dan sebaliknya ke wilayah Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun, Selasa, 21 Januari 2025.

DAERAH, 16/01/2025
Cegah Kanker Serviks, Imunisasi HPV di Kota Madiun Sasar 1.911 SiswiSebanyak 1.911 siswi SMP/sederajat yang telah berusia 15 tahun menjadi sasaran program imunisasi Human Papillomavirus (HPV) di Kota Madiun.

EKBIS, 15/01/2025
Pertamina Sebut Stok Elpiji Bersubsidi di Jatim Aman saat HET NaikPemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) menyesuaikan Harga Eceran Tertinggi (HET) elpiji 3 kilogram dari Rp16 ribu menjadi Rp18 ribu per tabung mulai Rabu, 15 Januari 2025.

DAERAH, 15/01/2025
Gapeka 2025 Berlaku 1 Februari, Kereta Madiun Jaya DioperasionalkanPT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) bakal menambah operasional perjalanan kereta mulai 1 Februari 2025. Di wilayah PT KAI Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun, penambahan ini dari 54 perjalanan kereta yang berlaku selama ini menjadi 68 perjalanan kereta penumpang lokal dan jarak jauh.

EKBIS, 14/01/2025
Dukung 3 Juta Hunian, OJK Minta Perbankan Permudah Kredit Perumahan MBRProgram pembangunan 3 juta hunian bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) mendapat dukungan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

DAERAH, 13/01/2025
Polres Madiun Amankan Sepasang Kekasih Pembuang BayiPetugas Satreskrim Polres Madiun mengamankan dua sejoli yang diduga membuang bayi hasil “hubungan gelap” ke aliran Kali Sono di Desa Tiron, Kecamatan/Kabupaten Madiun.

EKBIS, 08/01/2025
OJK Blokir 8.500 Rekening Bank yang Terindikasi Terlibat JudolOtoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan telah memblokir sekitar 8.500 rekening bank yang terindikasi terlibat dalam aktivitas judi online (judol). Jumlah yang telah diblokir semakin banyak dibandingkan sebelumnya yang hanya tercatat sekitar 8.000 rekening bank.

DAERAH, 07/01/2025
Pemkab Madiun Siapkan 230 Sekolah dalam Program MBG, Tunggu Instruksi PusatPemerintah Kabupaten Madiun belum mempersiapkan pelaksanaan program makan bergizi gratis (MBG). Padahal, pemerintah pusat mulai menjalankan program itu secara serentak, Senin, 6 Januari 2025. Adapun jumlah peserta didik yang menjadi sasarannya sebanyak 3,2 juta anak dari PAUD, SD, SMP, dan SMA.

DAERAH, 31/12/2024
Polisi Madiun Selidiki Dugaan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke JermanPersonel Satreskrim Polres Madiun tengah menyelidiki kasus dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO). Kasus ini dilaporkan seorang pekerja migran Indonesia dengan tujuan salah satu negara di Eropa.

DAERAH, 30/12/2024
Ratusan Sapi di Ngawi Alami PMK, Dinas Peternakan Periksa Setiap Sapi di Pasar HewanPetugas Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Ngawi mengintensifkan pemantauan sapi di sejumlah pasar hewan di sejumlah wilayah sejak beberapa hari terakhir.

DAERAH, 24/12/2024
Diduga Korsleting, Sebuah Rumah di Madiun Ludes Terbakar