Jumlah penerima bantuan sembako di Banyuwangi dari pemerintah yang tercatat di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) telah melebihi jumlah keluarga miskin di daerah itu. DTKS digunakan untuk bantuan sembako bagi masyarakat terdampak pandemi Covid-19.
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari akrab disapa Ning Ita meminta warga Mojokerto bersabar menunggu pendataan ratusan ribu calon penerima Bantuan Sosial Masyarakat (BSM) terdampak pandemi Covid-19.
Pemkab Gresik mencairkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) bulan April 2020 sebesar Rp600 ribu per Kepala Keluarga (KK) miskin yang ada di empat desa di Gresik, Kamis, 30 April 2020.
Puluhan paket sembako dibagikan Lapas Klas IIB Mojokerto bagi puluhan warga terdampak Covid-19 di Kota maupun Kabupaten Mojokerto. Bahkan belasan mantan warga binaan juga mendapatkan bantuan paket sembako.
Para advokat yang tergabung dalam Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persatuan Advokat Indonesia (Peradi) Gresik memberikan bantuan sosial bagi masyarakat terdampak Covid-19.