bupati-ponorogo-ultimatum-pelaku-calo-pppk-untuk-segera-mengembalikan-ijazah-dan-uang-korban
DAERAH, 22/09/2022 Bupati Ponorogo Ultimatum Pelaku Calo PPPK untuk Segera Mengembalikan Ijazah dan Uang Korban
Bupati Ponorogo, Sugiri Sancoko, mengultimatum terduga pelaku calo Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Ponorogo untuk segera mengembalikan ijazah korban yang saat ini ditahan oleh pelaku.
untuk-bisa-lolos-di-pppk-ponorogo-peserta-harus-setor-hingga-rp-70-juta-ke-calo
DAERAH, 21/09/2022 Untuk Bisa Lolos di PPPK Ponorogo, Peserta Harus Setor Hingga Rp 70 Juta ke Calo
Untuk bisa lolos menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Pemkab Ponorogo, peserta harus bayar Rp 60 juta hingga Rp 70 juta.
bkpsdm-ponorogo-temukan-30-orang-terduga-terlibat-percaloan-pppk
DAERAH, 21/09/2022 BKPSDM Ponorogo Temukan 30 Orang Terduga Terlibat Percaloan PPPK
Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Ponorogo telah menemukan 30 orang yang diduga terlibat dalam percaloan PPPK.
dugaan-calo-perekrutan-pppk-di-ponorogo-tiga-orang-diperiksa
DAERAH, 16/08/2022 Dugaan Calo Perekrutan PPPK di Ponorogo, Tiga Orang Diperiksa
Kasus percaloan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dilingkup Pemerintah Kabupaten Ponorogo saat ini terus bergulir, bahkan sejumlah orang telah dilakukan pemeriksaan dan pemanggilan.
sekda-ponorogo-ungkap-modus-calo-pppk-hingga-sebut-oknum-asn-terlibat
DAERAH, 09/08/2022 Sekda Ponorogo Ungkap Modus Calo PPPK Hingga Sebut Oknum ASN Terlibat 
Calo Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Ponorogo ternyata melibatkan oknum Aparatur Sipil Negara (ASN), hal ini diungkapkan oleh Sekretatis Daerah Kabupaten Ponorogo, Agus Pramono.
calo-pppk-diduga-mulai-menebar-umpan-di-ponorogo-rp-40-juta-per-orang
DAERAH, 04/08/2022 Calo PPPK Diduga Mulai Menebar Umpan di Ponorogo, Rp 40 Juta per Orang
Meksi penerimaan atau tes Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) belum ada pengumuman pasti, namun sejumlah calo atau makelar PPPK mulai menebar umpan untuk mencari korban.