pernah-tersandung-korupsi-mantan-pejabat-pemkab-jember-daftar-bacabup
PILKADA, 19/05/2024

Pilkada Serentak 2024

Pernah Tersandung Korupsi, Mantan Pejabat Pemkab Jember Daftar Bacabup
Pesantren dan honor guru ngaji masih menjadi sasaran strategis untuk bahan janji kampanye sejumlah bakal calon bupati di Pilkada Jember 2024. Hal ini antara lain dikemukakan mantan Kepala Dinas Pendidikan Nasional (Diknas) Jember Achmad Sudiyono.
ikut-penjaringan-ppp-mantan-bupati-jember-faida-janjikan-rp1-triliun-proyek-jalan
PILKADA, 19/05/2024

Pilkada Serentak 2024

Ikut Penjaringan PPP, Mantan Bupati Jember Faida Janjikan Rp1 Triliun Proyek Jalan
Mantan Bupati Jember periode 2015-2020 Faida berjanji akan menyediakan anggaran Rp1 triliun per tahun untuk perbaikan jalan jika terpilih menjadi Bupati Jember di Pilkada 2024
dilaporkan-pasal-pencemaran-nama-baik-dedi-dores-kita-pasrahkan-ke-polisi
POLITIK, 03/08/2023 Dilaporkan Pasal Pencemaran Nama Baik, Dedi Dores: Kita Pasrahkan ke Polisi 
Mantan anggota DPRD Sampang Dedi Dores angkat bicara soal laporan dirinya ke Polres Sampang oleh sejumlah Banom atau sayap pemuda Partai Persatuan Pembangunan (PPP) AMK, GPK dan GMPI terkait dengan pencemaran nama baik dan pelanggaran UU ITE.
dianggap-cemarkan-nama-baik-mantan-anggota-dprd-sampang-dilaporkan-ke-polisi
POLITIK, 02/08/2023 Dianggap Cemarkan Nama Baik, Mantan Anggota DPRD Sampang Dilaporkan ke Polisi 
Sudah jatuh ketiban tangga. Pribahasa itu cocok untuk mantan anggota DPRD Sampang Dedi Dores. Sebab, selain dipecat sebagai kader Partai Persatuan Pembangunan (PPP) politikus asal kecamatan Sokobanah itu juga dilaporkan ke Kepolisian resort (Polres) Sampang atas dugaan pencemaran nama baik dan pelanggaran UU ITE.
didukung-mesin-partai-habib-mahdi-ambisi-maju-cabup-probolinggo
POLITIK, 10/01/2022 Didukung Mesin Partai, Habib Mahdi Ambisi Maju Cabup Probolinggo
Politikus partai berlambang ka'bah (PPP), Habib Mahdi memastikan diri maju sebagai calon Bupati Probolinggo, untuk Pilkada Kabupaten Probolinggo 2024 mendatang.