Sebanyak 25 ribu tenaga Non-ASN (Aparatur Sipil Negara) atau outsourcing (OS) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya, dipastikan tetap bekerja pada tahun 2023.
Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) kembali menggelar dialog antara wali kota dengan ASN maupun Non ASN di lingkup Pemerintah Kota Mojokerto, Kamis 17 November 2022
Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Ponorogo mendapat alokasi 728 formasi calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pada akhir tahun ini.
Calo Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Ponorogo ternyata melibatkan oknum Aparatur Sipil Negara (ASN), hal ini diungkapkan oleh Sekretatis Daerah Kabupaten Ponorogo, Agus Pramono.
Satu minggu pelaksanaan tes Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Ponorogo ada sebanyak empat orang peserta tes kedapatan positif Covid-19 melalui rapid tes mantigen.
Merujuk Undang-undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) yang menyebutkan bahwa cuti merupakan salah satu hak setiap ASN yang diberikan oleh Pejabat Pembina Kepegawaian.
Empat pejabat eselon II di Ponorogo pada 2021 ini dipastikan akan pensiun, hal ini akan menambah jumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Ponorogo tanpa pimpinan definitif.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ponorogo menganggarkan Rp 9,5 miliar untuk menggaji Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pada tahun 2021 ini sebanyak 206 orang.