Santri asal Pondok Pesantren Azidan Barokatu Zainil Hasan, Kota Probolinggo, berhasil menyabet juara I kategori gelar karya digital broadcasting di ajang One Pesantren One Product (OPOP) Camp di Taman Candra Wilwatikta Pandaan, Pasuruan, 1-3 November 2022.
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa berharap program One Pesantren One Product (OPOP) bisa menjadi perintis atau pioner dalam industri halal di Jawa Timur.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur kembali akan menggelar One Pesantren One Product (OPOP) Expo, 18-22 Desember 2020. Seluruh produk buatan pesantren, seperti kopi rempah, kerajinan tas batok kelapa, dan beras organik akan ditampilkan pada OPOP Expo di Maspion Square, Surabaya.