kejari-kabupaten-madiun-panggil-sejumlah-pegawai-lembaga-pemerintah-terkait-kasus
DAERAH, 09/03/2023 Kejari Kabupaten Madiun Panggil Sejumlah Pegawai Lembaga Pemerintah, Terkait Kasus?
Kejaksaan Negeri (Kejari) melakukan pemantauan kinerja sejumlah lembaga pemerintah di wilayah Kabupaten Madiun.
kejari-madiun-naikkan-status-korupsi-pbb-di-kecamatan-gemarang-ke-penyidikan
DAERAH, 19/04/2021 Kejari Madiun Naikkan Status Korupsi PBB di Kecamatan Gemarang ke Penyidikan
Tim penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Madiun telah meningkatkan status kasus dugaan korupsi Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaaan (PBB-P2) dari penyelidikan ke penyidikan. Perkara rasuah itu terjadi di tujuh desa yang berada di wilayah Kecamatan Gemarang sejak 2015 hingga 2020.
salah-administrasi-jaksa-limpahkan-kelebihan-bayar-proyek-pembangunan-desa-ke-inspektorat-madiun
DAERAH, 02/02/2021 Salah Administrasi, Jaksa Limpahkan Kelebihan Bayar Proyek Pembangunan Desa ke Inspektorat Madiun
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Madiun melimpahkan berkas perkara tentang pembangunan di Desa Winong, Kecamatan Gemarang kepada Inspektorat Pemkab Madiun, Selasa, 2 Februari 2021. Pelimpahan itu karena karena tujuh proyek yang sebelumnya dilaporkan terjadi penyimpangan anggaran desa tidak memenuhi unsur melawan hukum.