Pendapatan Rumah Padat Karya (Pakar) di viaduct Jalan Nias, Kecamatan Gubeng raup omzet puluhan juta rupiah setelah diresmikan 28 Mei 2022 lalu. Camat Gubeng, Eko Kurniawan Purnomo mengatakan, Rumah Pakar tersebut banyak diminati warga Surabaya karena tempatnya yang strategis dan kekinian.
Rumah Padat Karya di lahan bekas Kelurahan Sambikerep dan eks lokalisasi Sememi, Kecamatan Benowo diresmikan, Senin 20 Juni 2022, oleh Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi.
Salah satu aset Bekas Tanah Kas Daerah (BTKD) yang digunakan untuk Padat Karya ada di kawasan Gendong, Kecamatan Pakal, Surabaya. Aset BTKD yang digunakan untuk tambak Ikan Bandeng itu nantinya akan dikelola oleh masyarakat berpenghasilan rendah (MBR).