rumah-dinas-wali-kota-probolinggo-jadi-tempat-hapus-tato-gratis
DAERAH, 21/02/2021 Rumah Dinas Wali Kota Probolinggo Jadi Tempat Hapus Tato Gratis
Berbagai cara dilakukan guna memudahkan seseorang dalam berhijrah, dari yang semula terlihat negatif menjadi positif. Salah satunya lewat penghapusan tato atau suatu tanda yang dibuat dengan memasukkan pigmen ke dalam kulit. Dalam ajaran agama Islam, penggunaan tato hukumnya haram.