Desa Mojotrisno, Kecamatan Mojoagung, Kabupaten Jombang, berhasil menyabet Juara 1 Kapolres Award Desa Aman 2025. Penghargaan bergengsi ini diberikan oleh Polres Jombang sebagai bentuk apresiasi atas upaya desa dalam menciptakan lingkungan yang aman dan tertib.