Kandang burung berukuran besar atau aviari di Alun-Alun Lamongan tampak tidak ada isinya. Padahal sebelumnya kandang tesebut telah diisi ratusan ekor burung oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Lamongan.
Alun - alun Lamongan mengalami banyak kerusakan, seperti bangunan wahana permainan anak. Di awal tahun ini, 2023 sejumlah bangunan yang rusak mulai diperbaiki oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Lamongan.